29.01.2015 Views

Laju Reaksi - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Laju Reaksi - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Laju Reaksi - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Kata Pengantar<br />

Modul Kimia untuk siswa SMK ini disusun dengan mengacu kepada<br />

kurikulum SMK Edisi 2004. Modul merupakan salah satu media yang sesuai<br />

dan tepat untuk mencapai suatu tujuan tertentu pada setiap pembelajaran.<br />

Bagi siswa, selain dapat dipakai sebagai sumber belajar, modul juga dapat<br />

dijadikan sebagai pedoman dalam melakukan suatu kegiatan tertentu. Bagi<br />

sekolah menengah kejuruan, modul merupakan media informasi yang<br />

dirasakan efektif, karena isinya yang singkat, padat informasi, dan mudah<br />

dipahami oleh siswa sehingga proses pembelajaran yang tepat guna akan<br />

dapat dicapai.<br />

Dalam modul ini akan dipelajari bagaimana laju berlangsungnya reaksi<br />

kimia, energi yang berhubungan dengan proses itu, dan mekanisme<br />

berlangsungnya proses tersebut. <strong>Laju</strong> suatu reaksi sangat dipengaruhi<br />

beberapa faktor, yaitu sifat dan kedaan zat, konsentrasi, suhu dan katalisator.<br />

Modul ini memiliki fitur yang khas, yaitu di dalam buku terdapat<br />

kegiatan-kegiatan yang memungkinkan siswa untukmelakukan aktivitas<br />

mental dan fisik. Selain itu modul dilengkapi dengan tugas dan tes formatif<br />

pada setiap akhir subbab dan evaluasi pada setiap akhir bab. Pertanyaanpertanyaan<br />

di dalam tugas, tes formatif dan evaluasi diharapkan siswa dapat<br />

mencoba dan melatih sendiri untuk menyelesaikannya.<br />

Akhir kata, diharapkan modul ini dapat meringankan tugas guru dalam<br />

mengajar. Tak lupa juga kami mengharapkan kritik dan masukan dari para<br />

pemakai dan pemerhati buku pelajaran. Semoga modul ini bermanfaat bagi<br />

siswa khususnya, dan dapat membuat siswa belajar kimia dengan senang,<br />

sehingga dapat meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia.<br />

Surabaya, desember 2004<br />

Penyusun<br />

Utiya Azizah<br />

Kim. 10. <strong>Laju</strong> <strong>Reaksi</strong><br />

v

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!