12.03.2016 Views

Simulasi Digital

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Berikut ini adalah tampilan Blender secara default, yaitu dalam area kerja<br />

aplikasi Blenderterdapat cube, camera, lamp, dan cursor.<br />

Gambar II-56Tampilan Default Blender<br />

Keterangan :<br />

Cube : Kubus object, biasanya pemodelan dimulai dengan objek<br />

yang nantinya akan dibentuk menjadi sebuah model yang<br />

dikehendaki, selain objek kubus, objek plan juga sering di<br />

gunakan untuk awal pemodelan.<br />

Camera : Kamera berfungsi sebagai view, ouput video yang akan<br />

dihasilkan.<br />

Lamp : Lampu adalah sumber pencahayaan yang digunakan dalam<br />

setting kerja 3D. Hal in akan berdampak pada hasil akhir<br />

kualitas gelap dan terang suatu objek yang diciptakan.<br />

Cursor : Merupakanpoint untukmeletakkan objek yang akan di<br />

masukkan kedalam posisi workarea.<br />

Sebelum lebih jauh tentang pemodelan Anda akan dikenalkan dengan<br />

istilah edit modeshortcut (TAB), dalam posisi manipulasi objek terdapat<br />

bagian yang akan sering diseleksi untuk membentuk suatu objek, yang<br />

antara lain adalah<br />

73

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!