08.05.2019 Views

[BULETIN PEREMPUAN]

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

12 <strong>BULETIN</strong> ORANGE LENTERA<br />

“Perangi Pelecehan<br />

Seksual Dengan<br />

Pendidikan”<br />

Pelecehan seksual merupakan suatu tindakan kejahatan yang merugikan kaum wanita. Meskipun<br />

saat ini telah dikenal dengan zaman emansipasi wanita artinya wanita memiliki hak yang<br />

sama dengan pria belum benar-benar terjadi. Hal ini dibuktikan banyaknya wanita yang masih<br />

dilecehkan oleh kaum pria karena wanita dianggap masih menepati posisi struktur organisasi<br />

yang rendah dibandingkan dengan pria dan tidak bisa memasuki kedudukan yang tinggi.<br />

Pelecehan seksual yang terjadi pada wanita dikarenakan adanya budaya feodal patriarki yaitu<br />

system social yang menempatkan pria sebagai pemegang kekuasaan paling mendominasi dalam<br />

hal kepemimpinan dan menempatkan struktur wanita dibawah pria, sejak saat itu posisi wanita<br />

dinomer duakan yang sampai saat ini system sosial seperti itu masih diaminkan dikalangan<br />

masyarakat<br />

Hukum yang mengatur tindakan kejahatan pelecehan seksual yang menimpa para kaum wanita<br />

di Indonesia dapat dikatakan lemah. Contohnya ketika pemerkosaan terjadi, pria maupun wanita<br />

keduanya bisa dijadikan sebagai korban, wanita sering kali disalahkan entah dari segi pakaian,<br />

keluar malam hingga berduaan dengan pria. Artinya pada posisi itu wanita tidak lagi dipandang<br />

sebagai korban bahkan bisa dijadikan pelaku dan menjalani hukuman yang sama beratnya seperti<br />

pelaku dalam kasus tersebut.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!