02.07.2013 Views

Uji Kompetensi

Uji Kompetensi

Uji Kompetensi

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Bahan Kimia dalam Kehidupan Kita<br />

Kegiatan manusia pada dasarnya adalah aktifitas kimia. Mulai kita makan,<br />

minum, mandi, mencuci piring, cuci pakaian bahkan saat kita tidur pun kita<br />

tak lepas dari bahan kimia, terutama jika banyak nyamuk disekitar kita dan<br />

menganggu nyenyaknya tidur. Seperti apa sebenarnya bahan kimia yang<br />

kita gunakan dalam semua kegiatan kita sehari-hari ? Apakah bahan-bahan<br />

yang kita pakai baik untuk kesehatan kita? Bilamana semua bahan yang kita<br />

pakai malah memperburuk kesehatan kita?<br />

5.1 Bahan Kimia Rumah Tangga<br />

Gambar 5.1 Beragam bahan kimia<br />

dalam rumah tangga<br />

Sumber : Dokumentasi penulis<br />

Gambar 5.2 Beragam pembersih<br />

Sumber : Dokumentasi penulis<br />

Gambar 5.3 Pengikatan kotoran<br />

oleh sabun<br />

Sumber : Dokumentasi penulis<br />

78 Ilmu Pengetahuan Alam untuk Siswa SMP/MTs Kelas VIII<br />

Kehidupan masyarakat modern tidak bisa lepas<br />

dari beragam bahan kimia seperti detergen, sabun<br />

mandi, shampoo, pembasmi serangga. (Gambar 5.1).<br />

Bahkan sejak bayi kita sudah mengenal bahan kimia<br />

tersebut. Coba kita perhatikan kegiatan ibu kita di<br />

rumah, mungkin diawali dengan bangun pagi lalu<br />

mandi menggunakan sabun mandi dan gosok gigi<br />

dengan odol atau sambil mencuci rambut dengan<br />

shampoo. Lalu mencuci pakaian dengan detergen<br />

dan mencuci piring dengan sabun cuci priring. Tak<br />

lupa pakaian digunakan pewangi dan pelembut.<br />

Rumah kita bersihkan dengan pembersih lantai dan<br />

pembersih kaca. Bahkan untuk kenyamanan tidur,<br />

kita menggunakan beragam bahan kimia untuk<br />

mengusir nyamuk dan serangga lainnya.<br />

A. Bahan Pembersih<br />

Biasanya kotoran yang melekat pada kulit,<br />

pakaian, atau benda lain yang berupa minyak, lemak,<br />

keringat, tanah dan sebagainya. Sifat dari zat pengotor<br />

pada umumnya adalah sukar larut dalam air, sehingga<br />

diperlukan zat lain untuk membantu melarutkannya,<br />

di sinilah fungsi kerja sabun atau detergen diperlukan<br />

bekerja sebagai pembantu melarutkannya.<br />

Sabun dapat membersihkan kotoran karena<br />

sabun mengikat kotoran dalam bentuk emulsi.<br />

Emulsi terbentuk karena sabun memiliki gugus<br />

RCOO- yang mampu mengikat kotoran pada ujung<br />

non polar dan ujung COO- yang bersifat polar larut<br />

dalam air (Gambar 5.3).<br />

Kotoran yang terikat oleh sabun dan sabun yang<br />

larut dalam air menyebabkan kotoran tertarik dan<br />

lepas dari tempatnya dan larut terbawa air dan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!