02.07.2013 Views

B. Ruang Lingkup Geografi

B. Ruang Lingkup Geografi

B. Ruang Lingkup Geografi

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Bab<br />

1<br />

<strong>Ruang</strong> <strong>Lingkup</strong>,<br />

Konsep, Pendekatan,<br />

Prinsip, dan Aspek <strong>Geografi</strong><br />

Manfaat Anda mempelajari bab ini<br />

Setelah mempelajari Bab 1 Anda diharapkan dapat menjelaskan ruang lingkup,<br />

konsep, pendekatan, prinsip, dan aspek geografi, serta penerapannya dalam kehidupan<br />

sehari-hari.<br />

Kata Kunci<br />

Fisis determinis, posibilisme, objek formal, objek material, region, dan regionalisasi<br />

Anda sekarang duduk di jenjang dan bangku sekolah yang baru<br />

di Kelas X. Bagaimana perasaan Anda? Tentunya senang, bukan? Anda<br />

mendapatkan lingkungan yang baru, teman-teman yang sebelumnya<br />

tidak Anda kenali.<br />

Untuk menuju sekolah, Anda tentu melakukan perjalanan menuju<br />

sekolah baik dengan berjalan kaki maupun menggunakan sarana<br />

transportasi lainnya. Pada saat Anda melakukan perjalanan menuju ke<br />

sekolah yang baru, setiap harinya mungkin Anda akan melewati daerah<br />

persawahan dan permukiman. Jika Anda amati dan perhatikan, daerah<br />

persawahan pada umumnya berdekatan dengan aliran sungai atau saluran<br />

irigasi, dan daerah permukiman umumnya berdekatan dengan jalan raya,<br />

pertokoan, dan pasar. Mungkin terlontar pertanyaan dalam benak Anda.<br />

Mengapa fenomena tersebut terjadi?<br />

Pertanyaan tersebut dapat Anda temukan jawabannya dengan mempelajari<br />

bab ini khususnya mengenai konsep lokasi. Dalam bab ini juga<br />

akan dikaji mengenai perkembangan geografi, ruang lingkup, konsep,<br />

pendekatan, prinsip geografi, serta gejala geografi dalam kehidupan Anda<br />

sehari-hari.<br />

Sumber: www.vaksalaskolan.uppsala.se<br />

A. Sejarah <strong>Geografi</strong><br />

dan Tokoh <strong>Geografi</strong><br />

B. <strong>Ruang</strong> <strong>Lingkup</strong><br />

<strong>Geografi</strong><br />

C. Konsep-Konsep<br />

<strong>Geografi</strong><br />

D. Cabang-Cabang<br />

<strong>Geografi</strong> dan Ilmu<br />

Penunjang<br />

E. Pendekatan <strong>Geografi</strong><br />

F. Prinsip-Prinsip<br />

dan Aspek <strong>Geografi</strong><br />

G. Gejala <strong>Geografi</strong><br />

dalam Kehidupan<br />

Sehari-hari<br />

1

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!