02.07.2013 Views

Perancangan Sistem Kerja dan Ergonomi Industri Jilid 2.pdf - UNS

Perancangan Sistem Kerja dan Ergonomi Industri Jilid 2.pdf - UNS

Perancangan Sistem Kerja dan Ergonomi Industri Jilid 2.pdf - UNS

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Pertukaran udara untuk membuat keadaan menjadi<br />

nyaman dikenal sebagai comfort ventilation. Contoh penggunaan<br />

air condition untuk meningkatkan perasaan nyaman <strong>dan</strong> enak<br />

selama bekerja. Rasa nyaman dalam hal ini, dipan<strong>dan</strong>g suatu<br />

keharusan dari pada suatu kebutuhan.<br />

B. Dilution Ventilation<br />

Beban panas yang tinggi, pancaran gas atau uap atau<br />

kontaminan lain di dalam suatu ruangan dapat dikendalikan<br />

dengan cara memasukkan udara segar ke dalam ruangan<br />

tersebut (terjadi pengenceran), <strong>dan</strong> menghisap ke luar udara<br />

kontaminan dari lingkungan kerja. Cara ini disebut dilution<br />

ventilation. Cara ini sangat baik untuk mengendalikan beban<br />

panas, sering kali dapat digunakan <strong>dan</strong> berhasil dengan baik<br />

untuk mengendalikan uap bahan kimia organik di udara tempat<br />

kerja, atau dari larutan-larutan yang menguap pada suhu kamar.<br />

C. Local Exhaust Ventilation<br />

Tujuannya untuk mengeluarkan udara kontaminan dari<br />

sumber tanpa memberi kesempatan kepada kontaminan untuk<br />

mengadakan difusi dengan udara di dalam lingkungan kerja.<br />

Umumnya local exhaust ventilation ditempatkan sangat dekat<br />

dengan sumber emisi. Penggunaannya lebih menguntungkan<br />

dibandingkan dengan dilution ventilation. Dengan menghisap ke<br />

luar kontaminan dari lingkungan kerja <strong>dan</strong> mengendapkan<br />

kontaminan dalam suatu kolektor, berarti membuat local exhaust<br />

ventilation ditempatkan sangat dekat dengan sumber emisi.<br />

Penggunaannya lebih menguntungkan dibandingkan dengan<br />

dilution ventilation. Dengan menghisap ke luar kontaminan dari<br />

lingkungan kerja <strong>dan</strong> mengendapkan kontaminan dalam suatu<br />

kolektor, berarti membuat pabrik lebih bersih.<br />

D. Exhausted Enclosure<br />

Kecepatan yang sangat tinggi dari kontaminan yang<br />

dipancarkan dari suatu sumber <strong>dan</strong> merupakan bahan yang<br />

Bab VII<br />

56

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!