25.12.2013 Views

Download - Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah UNS

Download - Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah UNS

Download - Pusat Dokumentasi dan Informasi Ilmiah UNS

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

751<br />

tetapi bertoleransi pada tempat-tempat basah (bukan tempat yang tergenang<br />

air), juga sangat toleransi terhadap naungan. Pertumbuhan normal terjadi<br />

pada suhu di atas 10°C, tetapi juga dapat hidup pada suhu tinggi (30-32°C)<br />

<strong>dan</strong> bertoleransi pada kondisi sedikit beku. Ganyong tumbuh mulai dari<br />

pantai sampai pada ketinggian 1000-2900 m dpl. <strong>dan</strong> tumbuh dengan subur<br />

pada banyak tipe tanah, termasuk daerah-daerah marginal (misalnya tanah<br />

latosol asam); tetapi lebih menyukai tanah liat berpasir dalam, kaya akan<br />

humus serta bertoleransi pada kisaran pH 4.5-8.0 (Flach <strong>dan</strong> Rumawas,<br />

1996).<br />

d. Daerah Asal <strong>dan</strong> Persebaran<br />

Ganyong merupakan tanaman asli yang berasal dari Amerika tropis<br />

tepatnya berasal dari Amerika Selatan. Fungsinya sebagai sumber pati<br />

komersial, tanaman ini juga telah dibudidayakan tidak hanya di Amerika,<br />

tapi juga di beberapa daerah tropis termasuk Asia Tenggara (Flach <strong>dan</strong><br />

Rumawas, 1996). Tanaman ini dibudidayakan di berbagai daerah di<br />

Indonesia yaitu Jawa Tengah, Jawa Timur, D.I. Yogyakarta, Jambi,<br />

Lampung <strong>dan</strong> Jawa Barat. Se<strong>dan</strong>gkan di Sumatera Barat, Riau, Kalimantan<br />

Selatan, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah <strong>dan</strong><br />

Maluku, tanaman ini belum dibudidayakan <strong>dan</strong> masih merupakan tumbuhan<br />

liar di pekarangan <strong>dan</strong> di pinggir-pinggir hutan. Pada umumnya para petani<br />

yang telah membudidayakan tanaman ganyong tersebut melakukan<br />

penyiangan tetapi belum melaksanakan pemberantasan hama/penyakit<br />

(Nuryadin, 2008).

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!