12.07.2015 Views

Fatawa Vol.3 No.04

Fatawa Vol.3 No.04

Fatawa Vol.3 No.04

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

lain, dan (peliharalah) hubungansilaturrahmi. Sesungguhnya Allahselalu menjaga dan mengawasikamu.” (An-Nisa:1)Dengan begitu laki-laki adalahsaudara perempuan danperempuan adalah saudarakandung laki-laki. Rasulullah bersabda,“Sesungguhnya tiada lainwanita adalah saudara sekandungkaum pria.” (Ahmad, Abu Dawuddan Tirmidzi)Tentang persamaan antarawanita dan pria di dalam kebebasankewajiban beragama dan beribadah,al-Quran menjelaskan dalamsurat al-Ahzab:35. Dalam masalahtaklif (beban kewajiban) agamadan sosial yang pokok, al-Quranmenyamakan antara keduanya,surat at-Taubah:71. Wanita denganlaki-laki pun sama dalam hal bahwakeduanya akan menerima pembalasandari kebaikan mereka danmasuk surga, surat Ali Imran:195.Dari ayat ini jelas sekali bahwa amalperbuatan seseorang itu tidak akansia-sia di sisi Allah , baik laki-lakimaupun wanita, surat an-Nisa:124.Tentang hak-hak harta bagiwanita, Islam telah membatalkantradisi yang berlaku di masyarakatterbelakang, baik Arab atau non-Arab, yang meniadakan hak milikdan hak pewarisan untuk wanitaatau mempersempit mereka dalammempergunakan miliknya. Jugasikap monopoli para suami terhadapharta istrinya. Islam menetapkanhak milik bagi kaum wanitadengan berbagai jenis dan cabangnyasekaligus hak untuk mempergunakannya.Ditetapkanlah olehIslam hukum wasiat dan hukumwaris bagi kaum wanita bersamakaum pria. Islam juga memberikankepada kaum wanita hak jual beli,persewaan, hibah (pemberian),pinjaman, wakaf, sedekah, kafalah,hawalah, gadai dan hak-hak lainnya.Termasuk di dalamnya adalahhak mempertahankan hartanyadan membela diri, dengan mengadukankepada hukum, dalamberbagai aktivitas yang diperbolehkan.Rasulullah menggambarkanlembutnya teknik dalam menasihatipara wanita. Kekerasan bukanlahjalan terbaik bagi wanita.“Berpesanlah dengan kebaikankepada para istri. Wanita itudiciptakan dari tulang rusuk danyang paling bengkok dari tulangrusuk adalah bagian paling atas.Bila engkau paksa meluruskannya,akan patah, dan bila engkaubiarkan akan selamanya bengkok.Karena itu berpesanlah berupakebaikan terhadap para istri.”(Riwayat al-Bukhari dan Muslim)Rasulullah berada di gardaterdepan dalam memberikan contohterbaik dalam berbuat baikkepada wanita. Sekalipun beliautidak pernah memukul, mesti pelansekadar untuk pelajaran, wanitadan anak. Membentak pun tidak,tidak pernah seperti kesaksian Anasbin Malik yang menjadi pembantubeliau. Kelembutan kepada istridigambarkan dalam kemesraannyabersama Aisyah x. Ia berkata,“Rasulullah pernah mengajakkulomba lari, maka aku bisamengalahkan beliau, itu terjadisebelum aku gemuk. Kemudianpada kali yang lain ketika tubuhkutelah gemuk, beliau mengajakkulomba lari dan beliau bisamengalahkanku. Beliau berkata,“Kemenangan ini sebagai balasanatas kekalahan yang dahulu.”Karena itulah beliau selaluberpesan kepada umatnya,“Sebaik-baik kalian adalah orangyang paling baik terhadapkeluarganya dan aku adalah orangyang paling baik di antara kalianterhadap keluargaku.” (Riwayat at-Tirmidzi. Dishahihkan al-Albanidalam Shahih al-Jami’ no. 3314)Islam Dituduh, IslamMenjawabKini muncul sekelompok anakmuda dengan pemahaman liberalis.Mengklaim sebagai kelompokyang cerdas dan kritis. Salah satubentuk kekritisan itu adalahlontaran pendapat mereka bahwaIslam membelenggu kaum wanita.Wanita barat lebih merdeka.Bebaskan fikih Islam dari dominasilaki-laki! Bersihkan tafsir hadits danal-Quran dari bias jender. Siapamendanai mereka? Itu tidakpenting. Isu yang mereka lemparmenunjukkan siapa sponsornya,6 Vol.III/<strong>No.04</strong> | Maret 2007 / Shafar 1428

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!