13.07.2015 Views

Pedoman Perilaku Philip Morris Internasional

Pedoman Perilaku Philip Morris Internasional

Pedoman Perilaku Philip Morris Internasional

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Konflik Kepentingan, Hadiah danHiburanApa Tujuan KitaSebagai karyawan PMI, kita bekerja sama untuk memenuhi tujuanbersama – dengan disertai loyalitas dan objektivitas, kita mengambilkeputusan yang mempengaruhi perusahaan berdasarkan apa yangterbaik bagi kepentingan perusahaan – tanpa tergantung padakepentingan pribadi atau pengaruh luar lainnya.Konflik Kepentingan?T: Kami perlu mengontraksuatu perusahaan untukmenyediakan jasa pembersihansetempat dan kita telahmenghabiskan banyak waktuuntuk mencari yang tepat.Tidak dapatkah kita menghematwaktu dan tenaga perusahaandengan menyewa perusahaanpembersih milik saudarakandung saya karena saya tahumereka dapat dipercaya untukmelakukan tugas tersebut?J: Tidak. Menyewa sebuahperusahaan begitu sajakarena Anda percaya saudarakandung Anda bukanlahmerupakan praktik usahausaha yang baik dan halitu berlawanan denganpersyaratan pembeliankita. Lebih jauh, hal inimenciptakan konflikkepentingan antara keinginanAnda membantu saudarakandung Anda dan tujuanAnda dalam memilih pemasokyang paling bersaing. Tetapi,jika Anda mengungkapkanhal ini dengan benar padaCompliance Officer dan Andatidak terlibat dalam prosesseleksi (dan tidak satu punbawahan Anda yang terlibat),perusahaan saudara Andadapat ikut bersaing untukmemperoleh pekerjaantersebut dengan pemasok lainyang memenuhi syarat.Karyawan kita melakukan banyak aktivitas di luar perusahaan. “Konflikkepentingan” terjadi apabila kegiatan pribadi, sosial, finansial atau politikkaryawan dapat memengaruhi kesetiaan atau objektivitasnya terhadapperusahaan. Kewajiban Anda untuk menjalankan bisnis perusahaansecara jujur dan beretika mencakup cara penanganan yang benar ataskonflik kepentingan, baik yang nyata maupun yang tampak seperti konflikkepentingan. Ini kadang-kadang mengharuskan kita menghindari konfliksama sekali, dan kita selalu diharuskan mengungkapkan sepenuhnyasetiap konflik kepentingan, baik yang nyata maupun yang tampak sepertikonflik kepentingan.Cara Lazim Timbulnya Konflik KepentinganPekerjaan dan Afiliasi Di Luar Perusahaan. Jika Anda memiliki pekerjaansampingan, menyediakan jasa untuk, atau bekerja sebagai direktur ataukonsultan pada organisasi yang merupakan pesaing, pelanggan ataupemasok barang atau jasa, hal ini menimbulkan konflik kepentinganyang aktual atau potensial. (Hal ini berlaku juga bila Anda bekerja padasuatu organisasi yang ingin menjadi pesaing, pelanggan atau pemasokperusahaan.)Sebagian pengaturan seperti ini tidak pernah diperbolehkan – misalnya,Anda bekerja untuk, atau menyediakan jasa untuk, pihak yang biasaberurusan dengan Anda dalam pekerjaan Anda di perusahaan.Anda dilarang memiliki afiliasi di luar dengan pesaing, pelanggan ataupemasok, kecuali jika Anda: Memperoleh persetujuan tertulis dari atasan Anda; dan Bersama atasan, Anda memperoleh persetujuan tertulis dariDepartemen Compliance.Pekerjaan Dan Afiliasi Sanak Famili. Aktivitas kerja sanak famili dapat jugamenciptakan konflik kepentingan. Jika Anda mengetahui bahwa “sanakfamili” Anda (didefinisikan dalam Pertimbangan Lain Mengenai KonflikKepentingan) bekerja atau menyediakan jasa bagi pesaing, pelangganatau pemasok perusahaan, atau apabila Anda memiliki hubungan dekatdengan sesama karyawan PMI dan memang atau ada kemungkinanterjadi konflik kepentingan sebagai akibat dari kedudukan Anda,segera beritahu atasan Anda dan Departemen Compliance. DepartemenCompliance akan menentukan apakah perlu tindakan untuk mengatasisituasi ini. Pada umumnya, sanak famili tidak diperbolehkan berbisnisdengan Anda, dengan siapa pun yang bekerja pada unit usaha Anda ataudengan bawahan Anda, Anda juga dilarang memiliki hubungan supervisilangsung ataupun tak-langsung dengan karyawan lain yang merupakankerabat Anda. Pengecualian dari peraturan ini memerlukan persetujuankhusus dari Departemen Compliance. Anda juga harus berhati-hati untuktidak mengungkapkan informasi rahasia perusahaan kepada sanakfamili.<strong>Pedoman</strong> <strong>Perilaku</strong> <strong>Philip</strong> <strong>Morris</strong> <strong>Internasional</strong> 11Konflik Kepentingan, Hadiah dan Hiburan

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!