12.03.2016 Views

Teknik Mikroprosesor(1)

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

TEKNIK MIKROPROSESOR<br />

memori stack pada gambar 3.4 arah penulisan data digambarkan dengan<br />

anak panah menjauh dari alamat awal stack. Sedangkan untuk pembacaan<br />

data dari stack digambarkan dengan arah panah mendekati alamat awal stack<br />

yang ditunjuk.<br />

Gambar 3.4. Area memori stack dan cara aksesnya.<br />

Sebuah contoh, bila sebuah data dari mikroprosessor ditulis ke dalam stack,<br />

maka pertama adalah isi dari penunjuk stack dikurangi 1 dan data tersebut di<br />

tulis pada alamat ini ( alamat awal stack -1 ), kemudian penunjuk stack<br />

dikurangi 1, sehingga data berikutnya ditulis pada alamat awal stack -2.<br />

Proses ini terus berlangsung pada setiap penulisan data ke dalam stack.<br />

Penunjuk ini terus berlangsung pada setiap penulisan data ke dalam stack,<br />

penunjuk stack selalu menunjuk pada alamat lokasi stack yang ditulis terakhir.<br />

116

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!