17.06.2013 Views

buku pedoman institut teknologi telkom tahun ... - Poltekkes Medan

buku pedoman institut teknologi telkom tahun ... - Poltekkes Medan

buku pedoman institut teknologi telkom tahun ... - Poltekkes Medan

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

praktikum, perancangan dan implementasi sistem mikroprosesor dalam bentuk proyek menjadi<br />

bagian dalam mata kuliah ini.<br />

PE2422/ KOMUNIKASI KETEKNIKAN DAN PROFESI<br />

Mata kuliah ini bertujuan memberikan dasar-dasar penting mengenai teori dan praktek dalam<br />

menulis, mempresentasikan dan mengkomunikasikan berbagai karya ilmiah dan pekerjaan teknik<br />

dalam bentuk makalah ilmiah, laporan serta bentuk-bentuk publikasi lainnya dengan pendekatan<br />

yang terpadu. Komponen penulisan difokuskan pada penulisan dokumen-dokomen teknik dengan<br />

perangkat lunak/PC seperti proposal kegiatan, <strong>buku</strong> teks, jurnal & laporan, brosur, sepanduk,<br />

iklan,memo, abstrak, biodata, laporan dan penulisan surat, serta proposal proyek akhir,<br />

kemampuan oral difokuskan pada perencanaan, pengembangan dan penyampaian presentasi<br />

serta komunikasi secara dinamik, informatif dan persuatif. Mata kuliah ini memberikan<br />

pengalaman berkomunikasi dalam suatu lingkungan pekerjaan baik dalam tim maupun individual.<br />

untuk lebih memahami teori dilanjutkan dengan responsi dan demo lab atau praktikum.<br />

PL3761/ BENGKEL KOMUNIKASI KETEKNIKAN DAN PROFESI<br />

Melalui mata kuliah ini mahasiswa dapat merancang, membuat, mengkomunikasikan dan<br />

mempublikasikan karya-karya ilmiah, projek dan kegiatan-kegiatan secara professional dalam<br />

bentuk format <strong>buku</strong> teks, iklan interaktif (launcing produk), membuat Blog, web site atau situs<br />

gratis sederhana, dll dengan menggunakan aplikasi Microsoft (Word, Excel, Power Point), animasi<br />

dengan flash yang kemudian dipresentasikan dan dipublikasikan.<br />

PT2563/ ALAT UKUR DAN PENGUKURAN TELEKOMUNIKASI<br />

Mata kuliah ini berisi tentang besaran, satuan dan kesalahan pengukuran, pengukuran (analog<br />

dan digital) untuk arus, tegangan, tahanan, Induktansi, kapasitansi, impedansi, frekuensi, daya,<br />

prinsip kerja Osiloskop dan Spektrum Analyzer, memperkenalkan komponen sistem Instrumen<br />

serta pemakaian Instrumen untuk besaran elektronika dan Telekomunikasi. untuk lebih<br />

memahami teori dilanjutkan dengan responsi dan demo lab atau praktikum.<br />

PT2523/ SISTEM KOMUNIKASI<br />

Memberikan konsep dasar dan pengukuran menggunakan osiloskop dan spektrum analisis, BER<br />

meter suatu sistem komunikasi analog AM, FM, sistem komunikasi digital yang meliputi<br />

pengenalan PCM, sinyal baseband, ASK, FSK dan PSK serta pengertian probabilitas error/ bit error<br />

rate (BER) dalam kanal AWGN.yang meliputi proses modulasi, demodulasi, sistem pradeteksi, dan<br />

kinerja (kinerja untuk sistem modulasi analog saja). Konsep dan pengukuran dilakukan untuk<br />

domain waktu dan domain frekuensi yang didasarkan pada transformasi Fourier. untuk lebih<br />

memahami teori dilanjutkan dengan responsi dan demo lab atau praktikum<br />

PT2951/ PRAKTEK SISTEM KOMUNIKASI<br />

Praktikum Sistem komunikasi dimaksudkan untuk lebih memperdalam pemahaman terhadap<br />

matakuliah sistem komunikasi meliputi : Menyusun, menganalisis dan mengukur kinerja sistem<br />

modulasi analog dan digital, diakhir kuliah mahasiswa diwajibkan untuk membuat suatu proyek<br />

dengan bantuan perangkat lunak (mathlab).<br />

PT2143/ KOMUNIKASI DATA<br />

Perkembangan <strong>teknologi</strong> komunikasi data yang sangat pesat dewasa ini, tidak terlepas dari<br />

konsep dan teori yang mendasarinya. Untuk dapat memahami <strong>teknologi</strong> ini tidak cukup hanya<br />

mengetahui sebagian besar hal-hal yang terbaru saja. Pengetahuan mengenai sinyal dasar, teknik<br />

modulasi dan teknik-teknik pengukurannya sangatlah penting. Untuk lebih memahami teori<br />

dilanjutkan dengan responsi dan demo lab atau praktikum.<br />

PT2503/ ELEKTRONIKA TELEKOMUNIKASI<br />

Mata kuliah Elkom memberikan konsep dasar, pengukuran dan perancangan sub sistem<br />

telekomunikasi pada frekuensi IF dan RF meliputi rangkaian IMC, resonator, transformasi<br />

impendansi, penguat sinyal kecil, penguat daya, mixer, PLL dan pensintesis frekuensi, AGC,<br />

demod AM dan FM, penguat video. Untuk lebih memahami teori dilanjutkan dengan responsi dan<br />

demo lab atau praktikum.<br />

PT2721/ BENGKEL ELEKTRONIKA TELEKOMUNIKASI<br />

MK Praktikum Elektronika Telekomunikasi memberikan mahasiswa pengalaman merakit,<br />

mengukur dan menganalisa beberapa sub sistem komunikasi dasar penyusun sistem komunikasi<br />

analog dan digital AM, FM, PM, Bi PSK, FSK. Praktikum meliputi sub sistem IMC, Resonator, Filter,<br />

Bab III Silabi Mata Kuliah<br />

157

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!