02.07.2013 Views

2. Jurnal Khusus

2. Jurnal Khusus

2. Jurnal Khusus

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

46<br />

b. Laporan laba rugi merupakan media untuk menilai tingkat kemampuan<br />

perusahaan dalam menghasilkan laba (rentabilitas ekonomis atau return on<br />

investment disingkat ROI).<br />

c. Laporan laba rugi merupakan tolok ukur keberhasilan perusahaan.<br />

Dengan menganalisa laporan laba rugi para pengguna dapat menilai<br />

kemampuan perusahaan dalam mengelola sumber-sumber ekonomis<br />

perusahaan agar berhasil dan berdaya guna.<br />

Pelatihan<br />

1. Apa yang dimaksud dengan :<br />

a. Laporan laba rugi<br />

b. Harga pokok penjualan<br />

<strong>2.</strong> Rekening apa saja yang termasuk dalam harga pokok penjualan ?<br />

3. Di dalam menyusun laporan laba rugi perlu memperhatikan 3 hal, sebutkan ketiga<br />

hal tersebut!<br />

4. Jelaskan bentuk laporan laba rugi di bawah ini :<br />

a. Laporan laba rugi bertahap (multi step)<br />

b. Laporan laba rugi satu tahap (single step)<br />

5. Berikan contoh kedua bentuk laporan laba rugi tersebut (berkaitan soal nomor 4).<br />

Tugas<br />

1. Berikut adalah data keuangan milik UD Parikesit per 31 Desember 2005<br />

- Biaya bunga Rp <strong>2.</strong>000.000<br />

- Pendapatan sewa Rp 1.500.000<br />

- Gaji pegawai pemasaran Rp 10.500.000<br />

- Komisi salesman Rp 5.200.000<br />

- Gaji pegawai kantor Rp 5.500.000<br />

- Biaya asuransi Rp <strong>2.</strong>800.000<br />

- Biaya penyusutan gedung Rp 7.000.000<br />

- Penjualan Rp 100.000.000<br />

- Retur penjualan Rp 9.000.000<br />

- Potongan penjualan Rp 1.000.000<br />

- Persediaan akhir Rp 10.000.000<br />

- Persediaan awal Rp 27.000.000<br />

- Pembelian Rp 50.000.000<br />

- Biaya angkut pembelian Rp 500.000<br />

- Retur pembelian Rp 6.000.000<br />

- Potongan pembelian Rp 1.500.000<br />

Dari data tersebut, buatlah laporan laba ruginya!<br />

Ekonomi Kelas 12

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!