18.05.2014 Views

panduan pemilihan kepala sekolah berprestasi - Pendis kemenag RI

panduan pemilihan kepala sekolah berprestasi - Pendis kemenag RI

panduan pemilihan kepala sekolah berprestasi - Pendis kemenag RI

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Direktorat Pendidikan Agama Islam Pada Sekolah, Direktorat Jenderal<br />

Pendidikan Islam, Kementerian Agama <strong>RI</strong>, Lantai 7, Kamar A 706, Jl.<br />

Lapangan Banteng Barat 3-4, Jakarta Pusat, Telp/Fax. (021) 3811772<br />

2. Berkas yang dikirimkan ke panitia pusat terdiri:<br />

a. Biodata peserta calon Kepala Sekolah Berprestasi<br />

b. Kinerja Prestatif dalam pengembangan PAI di <strong>sekolah</strong>.<br />

c. Penilaian kinerja dan perilaku calon Kepala Sekolah Berprestasi dari<br />

Pengurus OSIS/siswa, Guru, Kepala TU atau Staf Administrasi dan Pengawas<br />

PAI.<br />

d. Makalah tentang pengembangan PAI di <strong>sekolah</strong>nya.<br />

e. Surat Rekomendasi dari Kepala Dinas Pendidikan/Kepala Kantor<br />

Kementerian Agama Kabupaten/Kota setempat.<br />

f. Pengiriman berkas paling lambat tanggal 30 Oktober 2010 stempel Pos.<br />

g. Berkas dokumen yang dikirim ke panitia dijilid dengan sampul berwarna;<br />

1) Kepala Sekolah SD = Kuning<br />

2) Kepala Sekolah SMP = Biru<br />

3) Kepala Sekolah SMA, dan SMK = Merah<br />

3. Format Isian Biodata Peserta calon Kepala Sekolah Berprestasi, Kinerja Prestatif<br />

dalam Pengembangan PAI di <strong>sekolah</strong>, Penilaian Kinerja dan Perilaku calon<br />

Kepala Sekolah Berprestasi dari Pengurus OSIS/siswa, Guru, Kepala TU atau<br />

Staf Administrasi dan Pengawas PAI dapat didownload pada:<br />

www.<strong>kemenag</strong>.go.id atau http://pendis.<strong>kemenag</strong>.go.id/pais<br />

4. Kepala Sekolah Berprestasi Peduli Pengembangan PAI Pada Sekolah dari<br />

masing-masing daerah yang telah mengirimkan berkas ke Panitia Pusat akan<br />

dilakukan seleksi dalam tiga (3) tahap, yaitu tahap awal, tahap kedua dan tahap<br />

akhir.<br />

a. Pada tahap Pertama akan dilakukan <strong>pemilihan</strong> berdasarkan penilaian<br />

terhadap dokumen portofolio yang dikirim ke panitia <strong>pemilihan</strong>, selanjutnya<br />

dipilih dan ditetapkan menjadi finalis dalam <strong>pemilihan</strong> Kepala Sekolah<br />

Berprestasi Peduli Pengembangan PAI Pada Sekolah.<br />

b. Pada tahap kedua akan dilakukan verifikasi lapangan terhadap calon finalis<br />

Kepala Sekolah Berprestasi Peduli Pengembangan PAI Pada Sekolah.<br />

c. Pada tahap ketiga, para finalis Kepala Sekolah Berprestasi Peduli<br />

Pengembangan PAI Pada Sekolah akan mengikuti wawancara,<br />

mempresentasikan karya tulis. Hasil seleksi ini akan menghasilkan pemenang<br />

dengan peringkat I, II, III, dan Harapan I, II dan III untuk setiap jenjang.<br />

5. Informasi lebih lanjut berkaitan dengan kegiatan ini dapat dilihat melalui<br />

http://pendis.<strong>kemenag</strong>.go.id/pais<br />

Ditpais Subdit Ketenagaan 2010<br />

10

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!