29.01.2015 Views

Budidaya dan Pasca Panen KOPI - Departemen Pertanian

Budidaya dan Pasca Panen KOPI - Departemen Pertanian

Budidaya dan Pasca Panen KOPI - Departemen Pertanian

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

keseimbangan (12%) sehingga biji kopi menjadi rentan<br />

terhadap serangan jamur pada saat disimpan atau diangkut<br />

ke tempat konsumen.<br />

Penggilingan kopi. Biji kopi kering atau kopi HS kering<br />

digiling dengan mesin huller untuk mendapatkan biji kopi<br />

pasar atau kopi beras (Puslitkoka, 2006). P enggilingan kopi<br />

diperlukan untuk memperoleh kopi bubuk <strong>dan</strong><br />

meningkatkan luas permukaan kopi. Pada kondisi ini,<br />

citarasa kopi akan lebih mudah larut pada saat dimasak <strong>dan</strong><br />

disajikan, dengan demikian seluruh citarasa kopi terlarut ke<br />

dalam air seduan kopi yang akan dihi<strong>dan</strong>gkan ( Starfarm,<br />

2010c). Penggilingan kopi seyogyanya hanya dilakukan<br />

terhadap kopi HS yang sudah kering.<br />

Penggu<strong>dan</strong>gan. Penggu<strong>dan</strong>gan bertujuan untuk<br />

menyimpan hasil panen yang telah disortasi dalam kondisi<br />

yang aman sebelum dipasarkan ke konsumen. Beberapa<br />

faktor penting pada penyimpanan biji kopi adalah kadar air,<br />

kelembaban relatif udara <strong>dan</strong> kebersihan gu<strong>dan</strong>g. Serangan<br />

jamur <strong>dan</strong> hama pada biji kopi selama penggu<strong>dan</strong>gan<br />

merupakan penyebab penurunan mutu kopi yang serius.<br />

Jamur merupakan cacat mutu yang tidak dapat diterima<br />

oleh konsumen karena menyangkut rasa <strong>dan</strong> kesehatan<br />

termasuk beberapa jenis jamur penghasil okhratoksin.<br />

Udara yang lembab pada gu<strong>dan</strong>g di daerah tropis<br />

merupakan pemicu utama pertumbuhan jamur pada biji,<br />

se<strong>dan</strong>gkan sanitasi atau kebersihan yang kurang baik<br />

menyebabkan hama gu<strong>dan</strong>g seperti serangga <strong>dan</strong> tikus<br />

akan cepat berkembang.<br />

Kelembaban (RH) ruangan gu<strong>dan</strong>g sebaiknya dikontrol<br />

<strong>Budidaya</strong> <strong>dan</strong> <strong>Pasca</strong> <strong>Panen</strong> <strong>KOPI</strong> 61

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!