11.02.2017 Views

menuju-hati-khusu-kop1

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

dari anugerah yang sudah didapatkan, adakalanya ingin<br />

mendapat-kan keturunan yang sudah lama didambakan.<br />

Kebutuhan-kebutuhan hidup itulah yang mendorong<br />

seorang hamba untuk bersungguh-sungguh dalam<br />

memanjatkan do’a-do’anya. Namun, bagi seorang hamba<br />

yang mata<strong>hati</strong>nya telah cemerlang dengan “nur ma’rifat”,<br />

mereka mengetahui, bahwa realita itu sejatinya hanyalah<br />

sebab-sebab yang didatangkan untuknya, baik sebagai<br />

peringatan maupun undangan, bahkan dorongan yang<br />

memaksa supaya dirinya segera mendatangi panggilan<br />

Tuhannya. Itulah kesempatan yang sedang dibentangkan<br />

baginya. Supaya mereka segera mengadakan benah-benah<br />

diri. Meningkatkan semangat ibadah dan wirid-wirid yang<br />

harus didawamkan setiap hari. Sebab, seandainya tidak<br />

ada kebutuhan yang mendesak itu, boleh jadi malah<br />

<strong>hati</strong>nya menjadi lalai dan malas.<br />

sedangkan hasilnya, diserahkan kembali kepada-Nya.<br />

Dengan suatu keyakinan, bahwa do’a-do’a yang<br />

dipanjatkan itu hanyalah sekedar sebab, apabila sebab itu<br />

dapat dibangun dengan sempurna, maka akibatnya pasti<br />

akan diturunkan dengan sempurna pula.<br />

Seorang yang arifin juga tahu, bahwa bentuk<br />

pemberian yang diharapkan itu, sejatinya hanyalah mutlak<br />

hak Allah Ta’ala sebagai hak Rububiyah. Yang sejak<br />

ditetapkan-Nya pada zaman azali yang tidak akan pernah<br />

ada perubahan lagi untuk selama-lamanya. Pemberianpemberian<br />

itu, meski tanpa diminta, apabila saatnya tiba,<br />

pasti akan didatang-kan juga kepadanya, baik dengan<br />

sebab-sebab maupun tidak, Allah Ta’ala Maha Kuasa<br />

dengannya.<br />

Oleh karena itu, bagi seorang yang arifin, do’a-do’a<br />

itu hanyalah dijadikan sarana komunikasi kepada<br />

Tuhannya. Melahirkan kewajiban sebagai seorang hamba<br />

yang diperintah untuk berdo’a kepada Tuhannya,<br />

Menuju Hati yang KHUSU’ ~ 95<br />

96 ~ Menyatukan Qodo’ dan Qodar

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!