03.10.2017 Views

PERMEN-kepmeneg-kukm-2004-96-pedoman-som-ksp-usp-koperasi

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

4) Promosi ekonomi anggota pada <strong>koperasi</strong> dapat berupa:<br />

a. Bunga tabungan yang diterima anggota dari Koperasi lebih tinggi<br />

dari bunga yang diterima anggota dari luar Koperasi, disebut<br />

manfaat yang berupa efektivitas tabungan.<br />

b. Bunga pinjaman yang dibayarkan anggota kepada Koperasi lebih<br />

rendah dari bunga pinjaman di luar Koperasi, disebut manfaat atas<br />

efisiensi penarikan kredit.<br />

c. Manfaat ekonomi dalam bentuk pembagian SHU untuk anggota.<br />

d. Manfaat lain misalnya dalam bentuk biaya transaksi kredit yang<br />

murah, persyaratan kredit yang ringan dan lain-lain.<br />

5.9. Catatan Atas Laporan Keuangan<br />

1) Catatan atas laporan keuangan menyajikan pengungkapan (disclosures)<br />

yang memuat:<br />

a. Perlakuan akuntansi antara lain mengenai:<br />

Pengakuan pendapatan dan beban sehubungan dengan transaksi<br />

Koperasi dengan anggota dan non anggota.<br />

Kebijakan akuntansi tentang aktiva tetap, piutang dan<br />

sebagainya.<br />

Dasar penetapan bunga pinjaman harga pelayanan kepada<br />

anggota dan non anggota.<br />

b. Pengungkapan informasi lain antara lain:<br />

Kegiatan atau pelayanan utama Koperasi kepada anggota baik<br />

yang tercantum dalam anggaran dasar dan anggaran rumah<br />

tangga maupun dalam praktek, atau yang telah dicapai oleh<br />

Koperasi.<br />

Aktivitas Koperasi dalam pengembangan sumber daya dan<br />

mempromosikan usaha ekonomi anggota, pendidikan dan<br />

pelatihan per<strong>koperasi</strong>an, usaha manajemen yang<br />

diselenggarakan untuk anggota dan penciptaan lapangan usaha<br />

baru untuk anggota.<br />

56

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!