02.07.2013 Views

biologi 1

biologi 1

biologi 1

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Energi yang hilang pada proses respirasi tumbuhan hijau tidak dapat<br />

dipindahkan pada organisme lain. Adapun energi yang terbuang melalui<br />

sisa pencernaan (egesta) berupa feses dan energi yang terbuang melalui sisa<br />

metabolisme (ekskreta) berupa urin tidak hilang, tetapi energi tersebut dipindahkan<br />

pada organisme lain, yaitu dekomposer dan detritivor.<br />

Dari uraian itu dapat disimpulkan bahwa produktivitas ekosistem merupakan<br />

indikator untuk mengukur total aliran energi melalui semua tingkat<br />

taraf trofi sehingga jumlah kehidupan yang didukung oleh aliran energi<br />

dalam suatu ekosistem dapat dihitung sebagai berikut.<br />

1. Produktivitas Primer Bersih (PPB) = laju pertumbuhan membuat<br />

energi kimia (PPK) - laju pertumbuhan menggunakan energi kimia<br />

2. Makanan dikonsumsi = tumbuhan + respirasi + egesta + ekskreta<br />

E SUKSESI<br />

Bayangkan jika sebuah kebun dibiarkan saja dalam jangka waktu bertahuntahun?<br />

Perubahan apa yang akan terjadi. Apakah jenis-jenis tumbuhan yang<br />

berada di dalamnya senantiasa tetap sepanjang tahun ataukah akan mengalami<br />

perubahan?<br />

Tanah yang ada di kebun<br />

apabila dibiarkan akan ditumbuhi<br />

rumput, terlebihlebih<br />

jika dibiarkan terus beberapa<br />

tahun, maka akan<br />

ditumbuhi semak-belukar.<br />

Bahkan, mungkin akan menjadi<br />

hutan yang lebat seperti<br />

pada Gambar 10.16.<br />

Dari gambar tampak ter-<br />

Gambar 10.16 Proses terjadinya suksesi<br />

jadinya urutan perkembangan<br />

perubahan bentuk suatu komunitas secara bertahap yang dalam waktu<br />

cukup lama yang disebut suksesi. Perlu Anda ketahui, proses suksesi akan<br />

berakhir dengan suatu komunitas atau ekosistem klimaks, yang berarti komunitas<br />

telah dapat mempertahankan kemantapan internalnya yang merupakan<br />

respon dari komponen-komponen terhadap kondisi normal komunitas<br />

sehingga terlihat seakan-akan tidak akan berubah.<br />

Biologi SMA/MA Kelas X<br />

Sumber: Ilustrasi Cahyo<br />

343

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!