12.07.2015 Views

Download - Kalyanamitra

Download - Kalyanamitra

Download - Kalyanamitra

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

KEBIJAKAN YANGMEMISKINKAN PEREMPUANWARTA PEREMPUANKe m i s k i n a nm e r u p a k a npersoalan yang hinggak i n i b e l u m d a p a tdientaskan pemerintahI n d o n e s i a . D a t a B P Smenunjukkan penurunanangka penduduk miskind i I n d o n e s i a , y a k n i39,30 juta orang (Maret2 0 0 6 ) m e n j a d i 3 7 , 1 7juta orang (Maret 2007).Namun, kita lihat sendirir e a l i t a s d i l a p a n g a n ,bahwa penduduk miskinmakin bertambah. Salahsatu faktor penyebabt i n g g i n y a a n g k ak e m i s k i n a n a d a l a hb a n y a k n y a k e b i j a k a n y a n gtidak berpihak kepada masyarakat miskin.K e b i j a k a n e k o n o m i s e r i n g d i k e l u a r k a n t a n p amemperhitungkan akibat yang ditimbulkannya. Apalagil a n g k a h p r e v e n t i f u n t u k m e n g a t a s i n y a , t e n t u t a kterpikirkan. Keputusan pemerintah untuk menaikkan hargaBBM adalah contoh kebijakan tanpa memperhitungkanak ibatnya bagi kehidupan masyarak at kelas bawah.K e b i j a k a n y a n g m e n g a t a s - n a m a k a n p e n y e l a m a t a ne k o n o m i n e g a ra i n i ternyata m e m p e r b u r u k k o n d i s imasyarakat itu sendiri.Dengan adanya kenaik an harga BBM, masyarak atkelas bawah makin sulit memenuhi kebutuhan hidupnya.Sehingga, banyak terjadi kasus kelaparan, kekerungan gizi,bahkan kasus bunuh diri, karena himpitan ekonomi yangtidak mampu ditanggulangi. Program bantuan langsungtunai (BLT ) sebagai konpensasi kenaikan BBM ini juga tidakmampu menjawab persoalan yang terjadi.Kondisi ini adalah fakta tidak adanya analisis yangt a j a m p a r a p e n g a m b i l k e b i j a k a n t e r h a d a p d a m p a kkebijakan ekonomi, j i k a d i k e l u a r k a n . M a s yarak atpula yang harus menanggung sendiri akibatnya.Perempuan selama ini di masyarak at mempunyaiperan mengatur dan mengelola rumah tangga. Merekakelompok per tama yang menjadi korban sistem yangd i k e l u a r k a n n e g a ra. Pe re m p u a n h a r u s b e r p i k i r d a nberupaya keras ketika keluarganya mengalami kekuranganekonomis. Perempuan tidak tinggal diam ketika anakanaknya,bahkan suami mereka tidak bisa makan. Sepertiyang dilakukan Ibu Rohati, janda dari Prumpung, harusmelakukan segalanya sendiri untuk memenuhi kebutuhankeluarga dan sekolah anak-anaknya.Segala usaha dikerjakan perempuan, seperti membukausaha kecil, warung sampai harus bekerja di luar negeri,sebagai buruh migran yang sangat rawan dengan segalabentuk kekerasan. Karena, sampai saat ini, pemerintahtidak mampu mengatasi persoalan-persoalan yang dialamipara buruh migran tersebut. Padahal, 75% devisa ke kasnegera berasal dari sumbangsih para buruh migran.S ecara umum, perempuan memang hampir tidakterlibat dalam wacana ekonomi dan politik negara ini,11Perempuan Bergerak | Edisi II |Mei - Agustus 2008

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!