13.07.2015 Views

PENYELESAIAN SENGKETA WTO DAN INDONESIA - Direktorat ...

PENYELESAIAN SENGKETA WTO DAN INDONESIA - Direktorat ...

PENYELESAIAN SENGKETA WTO DAN INDONESIA - Direktorat ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

A. Penutupmembentuk format perdaganganmultilateral di masa datang.Berdasar uraian di atas, terdapattiga keadaan menarik yang perlumendapat perhatian kita semua.Pertama adalah tumbuhnya minatbanyak kalangan di dalam negerimengenai perkembangan sistemperdagangan internasional. Hal inimerupakan pertanda positif akansemakin kuatnya posisi rundingIndonesia dengan munculnya keterlibatanpemikiran strategis apabilakalangan akademisi dapat memberikontribusi mengenai berbagai issuedalam sistem perdagangan internasional.Kedua adalah fakta masihterbatasnya pemahaman masyarakat,pejabat pemerintah di daerah dantermasuk kalangan akademik atassistem perdagangan internasional.Keadaan ini menjadi penyebab tidakoptimalnya pemanfaatan peluangdan ketentuan perdagangan <strong>WTO</strong>sebagai sarana meningkatkan kesejahteraanbangsa. Peran aktif parapemerhati <strong>WTO</strong> sangat diperlukanter-utama untuk mempercepat danmemperluas sosialisasi hasil perundingandan pemahaman mengenaiimplementasi sistem perdaganganinternasional terutama sebagai penyediainformasi tertulis. Sebagaimanakita ketahui bahwa literaturberbahasa Indonesia mengenai<strong>WTO</strong>, AFTA, maupun APEC masihsangat terbatas.Ketiga adalah fakta masihterbatasnya keterlibatan kalanganmasyarakat di luar pemerintahsebagai penyedia pemikiranalternative atau mitra dialogPemerintah di dalam menghadapipe-undingan perdagangan internasionalbaik secara bilateral,regional, maupun multilateral. Keterbatasanini perlu segera di atasimelalui upaya mempercepat peningkatanwawasan dan reposisikedudukan kalangan akademikmenjadi partner pemerintah dalammenanggapi perubahan internasionaldi bidang perdagangan.Sebagai penutup kita semuaperlu saling mengingatkan bahwaIndonesia telah meratifikasiKetentuan <strong>WTO</strong> melalui UndangundangNo. 7 tahun 1994. Adanyaratifikasi tersebut merupakan pernyataanbahwa Ketentuan dan IsiPersetujuan <strong>WTO</strong> menjadi bagiandari peraturan perundangan nasional.Sudah saatnya, kita memanfaatkanseoptimal mungkin ketentuan <strong>WTO</strong>sebagai instrumen peraturan perdagangannasional. Oleh sebab itu,diskusi UNDIP berthema Perkembangan<strong>WTO</strong> dan KepentinganNasional Indonesia akan menjadilangkah awal yang baik untukmengamankan dan memajukan kesejahteraanbangsa melalui sarana perdaganganinternasional.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!