02.12.2016 Views

Sriwijaya Desember'2016

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

96<br />

TRAVELLER STORY<br />

K<br />

Museum pertama yang saya rekomendasikan adalah<br />

Wonderfood Museum di Beach Street, George Town.<br />

Museum ini menyimpan berbagai replika makanan<br />

khas Penang dengan ukuran yang sangat besar.<br />

Ukuran replika yang sangat besar dan berwarnawarni<br />

menjadi daya tarik pengunjung untuk berfoto.<br />

Penggemar teddy bear pasti akan merasa senang<br />

jika berkunjung ke Teddyville Museum di Low Yat<br />

Street, tepatnya di dalam lokasi Double Tree Hotel.<br />

Di dalam museum terdapat banyak sekali boneka<br />

teddy bear berukuran besar sebagai peraga aneka<br />

tradisi dan kebudayaan masyarakat Penang. Selain<br />

itu ada pula teddy bear berukuran kecil yang<br />

digunakan sebagai diorama.<br />

L<br />

Para penggemar kamera tua pasti akan takjub ketika<br />

mengunjungi Asia Camera Museum di Jalan Burma.<br />

Museum mini ini menyimpan berbagai jenis kamera<br />

tua yang semuanya masih berfungsi dengan baik.<br />

Koleksi kamera yang dipajang mulai dari produksi<br />

awal tahun 1900 hingga yang terbaru. Jika anda<br />

memiliki kamera tua yang ingin diperbaiki atau<br />

dijual, bisa juga datang ke tempat ini.<br />

K<br />

L<br />

M<br />

Teddy bear sebagai peraga di<br />

Teddyville Museum.<br />

Replika makanan super besar<br />

di Wonderfood museum.<br />

Koleksi kamera tua di Asia<br />

Camera Museum.<br />

M<br />

EDISI 70 | DESEMBER 2016 |

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!