04.05.2020 Views

9.-PENDIDIKAN-KEWARGANEGARAAN-1.1

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

adalah kecerdasan yang komprehensif. Artinya, bukan hanya cerdas

intelektualnya, melainkan juga memiliki kecerdasan spiritual, emosional,

sosial, bahkan kinestetis. Bersamaan dengan dimilikinya kecerdasan secara

komprehensif, insan Indonesia juga harus kompetitif.

Tabel V.1 Insan Indonesia Cerdas dan Kompetitif 2025

Cerdas

Spiritual

• Beraktualisasi diri melalui

hati/kalbu untuk menumbuhkan

dan memperkuat keimanan,

ketakwaan dan akhlak mulia

termasuk budi pekerti luhur dan

berkepribadian unggul

Cerdas

emosional

dan sosial

• Beraktualisasi diri melalui olah

rasa untuk meningkatkan

sensitivitas dan apresiativitas

akan kehalusan dan keindahan

seni budaya, serta kompetensi

untuk mengekspresikannya

• Beraktualisasi diri melalui interaksi

sosial yang:

o

o

o

Membina dan memupuk

hubungan timbal balik;

Demokratis;

Empatik dan simpatik;

• Berkepribadian

unggul dan

gandrung akan

keunggulan

• Bersemangat juang

tinggi

• Mandiri

• Pantang menyerah

• Pembangunan dan

pembina jejaring

o

o

o

Menjunjung tinggi hak asasi

manusia;

Ceria dan percaya diri

Menghargai kebhinekaan

dalam bermasyarakat dan

bernegara; serta

Kompetitif

• Bersahabat dengan

perubahan

• Inovatif dan menjadi

agen perubahan

• Produktif

• Sadar mutu

o

Berwawasan kebangsaan dan

kesadaran akan hak dan

kewajiban warga negara.

• Berorientasi global

• Pembelajar

sepanjang hayat

Cerdas

intelektual

• Beraktualisasi diri melalui olah

pikir untuk memperoleh

kompetensi dan kemandirian

dalam ilmu pengetahuan dan

teknologi;

• Aktualisasi insan intelektual uang

kritis, kreatif dan imajinatif;

Cerdas

kinestetik

• Beraktualisasi diri melalui olah

raga untuk mewujudkan insan

140

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!