04.05.2020 Views

9.-PENDIDIKAN-KEWARGANEGARAAN-1.1

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Dalam mengumpulkan informasi, tim peneliti dapat dibantu beberapa

orang sukarelawan, misalnya orang tua mahasiswa atau alumni. Namun

mereka hendaknya tidak boleh mengerjakan tugas-tugas yang harus

dikerjakan mahasiswa. Catat dan simpanlah semua informasi yang

dikumpulkan untuk dapat digunakan lagi dalam pengembangan portofolio

kelas. Para mahasiswa boleh juga mengundang beberapa nara sumber ke

kelas/sekolah. Mereka dapat memberikan informasi tentang apa yang telah

mereka ketahui berkaitan dengan masalah yang sedang dipelajari.

Contoh-Contoh Sumber Informasi

1. Perpustakaan. Perpustakaaan perguruan tinggi, umum, dan

perpustakaan daerah menyediakan buku-buku yang membahas

masalah sosial, politik, dan sebagainya.

Di samping itu perpustakaan mungkin juga memiliki koleksi jurnal, surat

kabar dan publikasi lainnya yang memuat informasi tentang masalah

yang sedang diteliti tersebut. Kalau ingin memfotokopi informasi

tersebut, tanyalah pada petugas apakah bisa memfotokopinya di luar

perpustakaan atau apakah perpustakaan tersebut menyediakan mesin

fotokopi sendiri.

Gambar X.2 Di perpustakaan tersimpan beragam informasi yang diperlukan.

Sumber: Perpustakaan Direktorat Jenderal Pajak

2. Kantor Penerbit Surat Kabar. Para mahasiswa dapat menghubungi

kantor-kantor surat kabar. Di sana para wartawan surat kabar

287

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!