11.01.2013 Views

DISERTASI - Ugm - Universitas Gadjah Mada

DISERTASI - Ugm - Universitas Gadjah Mada

DISERTASI - Ugm - Universitas Gadjah Mada

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

HASIL PENELITIAN<br />

Deskripsi Karakteristik Responden<br />

Karakteristik responden merupakan gambaran dari keberadaan responden di daerah<br />

penelitian. Lokasi penelitian ada di Daerah Istimewa Yogyakarta dan respondennya adalah<br />

masyarakat miskin penerima paket ELPIJI program konversi. Lokasi penelitian tersebut<br />

menyebar di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. Karakteristik responden ini didasarkan atas:<br />

jenis kelamin, usia, tingkat pendidikan, pekerjaan kepala rumah tangga, tingkat penghasilan,<br />

jumlah orang yang menjadi tanggungan dalam keluarga dan pemakaian bahan bakar sebelumnya.<br />

Data terkumpul sebanyak 280 responden.<br />

Karakteristik Data Penelitian<br />

Karakteristik data penelitian ditunjukkan dengan statistik deskriptif yang terdiri atas nilai<br />

rerata dan deviasi standar. Pengujian normalitas data, nilai ekstrim, dan kecukupan sampel juga<br />

dijelaskan dalam pembahasan ini. Karakteristik data penelitian terlihat dalam Tabel 2.<br />

Tabel 2. Karakteristik data penelitian<br />

Variabel Min Max Rata-rata Variance Skew c.r. Kurtosis c.r<br />

Niat Menunda 2.750 4.670 4.1082 .273 -0.158 -1.079 -0.966 -3.301<br />

Sikap Menunda 2.000 5.000 4.1179 .152 -0.822 -5.613 4.224 14.429<br />

Keunggulan<br />

Relatif<br />

1.800 4.200 2.6149 .355 -0.012 -0.082 -0.976 -3.333<br />

Kesesuaian 2.000 4.200 2.0168 .309 0.014 0.092 -0.954 -3.259<br />

Keterlihatan 1.000 2.800 1.7129 .155 0.237 1.617 -0.064 -0.220<br />

Ketercobaan 1.667 5.000 2.0527 .462 -0.331 -2.262 0.081 0.278<br />

Kerumitan 3.000 5.000 4.1150 .145 0.310 2.121 0.450 1.536<br />

Pengetahuan<br />

subyektif<br />

2.000 5.000 3.8250 .167 -0.482 -3.291 3.302 11.279<br />

Pengetahuan cara<br />

kerja kompor<br />

1.000 5.000 3.3564 .500 -0.407 -2.781 0.063 0.215<br />

Pengetahuan 1.000 5.000 3.6557 .381 -1.164 -7.954 2.182 7.454<br />

manfaat kompor<br />

Risiko ekonomi 1.667 5.000 4.0580 .425 -0.546 -3.728 0.051 0.174<br />

Risiko fungsional 3.000 5.000 4.1179 .232 0.464 3.169 -0.325 -1.109<br />

Kelangkaan 3.000 5.000 3.9866 .171 -0.072 -0.489 0.554 1.892<br />

Kecukupan 1.000 3.200 2.1495 .135 -0.006 -0.044 1.237 4.226<br />

Informasi<br />

Multivariate 30.127 11.909<br />

Sumber: Data Primer<br />

10

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!