04.05.2013 Views

Kalkulus Predikat

Kalkulus Predikat

Kalkulus Predikat

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

94 <strong>Kalkulus</strong> <strong>Predikat</strong><br />

∀x(x = x) (3.26)<br />

Aksioma ini disebut aksioma refleksif (reflexivity axiom). <strong>Predikat</strong> G(x,y) dikatakan<br />

refleksif jika G(x,x) benar untuk semua x. Sifat yang penting lainnya dari<br />

persamaan ini adalah sifat substitusi (substitution property). Jika ada t dan r, t=r,<br />

adalah dua obyek, sifat substitusi memperbolehkan kita untuk mengganti t dalam<br />

suatu ekspresi dengan r. Sebagai contoh, jika t=r dan P(t) benar maka P(r) juga<br />

benar. Hal ini menghasilkan suatu aturan pengambilan kesimpulan (rule of<br />

inference). Untuk memformulasikan aturan ini, pertama‐tama kita perkenalkan<br />

simbol untuk melakukan pergantian. Khususnya, jika A adalah suatu ekspresi,<br />

maka R(n) t A merupakan ekspresi yang kita dapatkan dari A dengan mengganti<br />

obyek t yang ke n dari term t dengan r. Jika t terjadi kurang dari n kali di A, maka<br />

R(n) t<br />

r<br />

x<br />

y<br />

A = A. Contohnya, R(1) (x=x) adalah y = x, R(2) (x=x) adalah x = y dan<br />

R(3) (x=x) adalah x=x<br />

r<br />

x<br />

y<br />

Aturan substitusi : Jika A dan t=r adalah dua ekspresi yang diturunkan,<br />

kita dapat menyimpulkan bahwa R(n) t A untuk sembarang n > 0. Dalam<br />

hal ini, kita mengatakan bahwa kita mensubstitusi t dari t=r dalam A<br />

x<br />

Contoh substitusi x+1 dari x+1=2y ke x

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!