04.09.2015 Views

I. PENDAHULUAN 1. Apa itu Keluarga Sadar Gizi (KADARZI ...

I. PENDAHULUAN 1. Apa itu Keluarga Sadar Gizi (KADARZI ...

I. PENDAHULUAN 1. Apa itu Keluarga Sadar Gizi (KADARZI ...

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Lampiran 1<br />

CONTOH CARA PENGGALIAN MASALAH<br />

Pada keluarga yang mempunyai seorang anak balita 24 bulan dan<br />

ibunya sedang hamil. (sesuai contoh dalam Buku Pedoman<br />

Pendampingan <strong>Keluarga</strong> Menuju <strong>KADARZI</strong>).<br />

<strong>1.</strong> Tanyakan pada ibu apakah anaknya sakit. Bila sakit, amati<br />

tanda/gejala sakit, seperti: batuk, pilek, demam, mual/muntah, diare,<br />

sangat kurus, pucat, lemah, dll. Setelah <strong>itu</strong>, tanyakan sudah berapa<br />

lama sakitnya. Setelah dijawab, amati anak, apakah masih mau<br />

makan, bisa bermain atau di tempat tidur saja. Catat jawaban ibu<br />

pada formulir 4 kolom 7 (keterangan)<br />

2. Bila anak tidak sakit dan ibu secara teratur membawa anaknya ke<br />

Posyandu. Mintalah KMS atau Buku KIA, lihat atau pelajari catatan<br />

penimbangan anak. Catat jawaban ibu pada formulir 4 kolom 2.<br />

3. Bila anak tidak sakit dan ibu tidak teratur membawa anaknya ke<br />

Posyandu. Tanyakan alasan jarang membawa anaknya ke Posyandu.<br />

Catat jawaban ibu pada formulir 4 kolom 2.<br />

4. Tanyakan pada ibu, apakah menggunakan garam beryodium.<br />

- Bila iya, minta ibu untuk menunjukkan kemasan garam yang<br />

digunakan. Catat jawaban ibu pada formulir 4 kolom 5.<br />

- Bila belum, tanyakan alasannya. Catat jawaban ibu pada formulir 4<br />

kolom 5 kemudian catat nasehat yang diberikan.<br />

5. Tanyakan pada ibu, apakah sudah mengkonsumsi TTD.<br />

- Bila sudah, catat jawaban ibu pada formulir 4 kolom 6<br />

- Bila belum, tanyakan alasannya. Catat jawaban ibu pada formulir 4<br />

kolom 6 kemudian catat nasehat yang diberikan.<br />

58

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!