19.06.2013 Views

Kabupaten Sehat - Dinas Kesehatan Rejang Lebong

Kabupaten Sehat - Dinas Kesehatan Rejang Lebong

Kabupaten Sehat - Dinas Kesehatan Rejang Lebong

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

17. Banner STBM untuk Kelurahan Kepala<br />

Siring dan Talang Benih<br />

Dipublikasi pada Kamis, 19 Februari 2009 oleh tri ms<br />

Menyikapi masih dilakukannya kebiasaan sebagian penduduk di Kelurahan Kepala Siring dan<br />

Talang Benih dalam BAB (Buang Air Besar) di siring atau mengalirkan pipa WCnya ke siring<br />

(siring dijadikan septic tank), maka dicoba melakukan pendekatan persuasi melalui banner atau<br />

poster besar yang dipasang di sekitar siring ke 2 kelurahan tersebut. Banner ini dibiayai oleh<br />

puskesmas Curup sebagai ajakan kepada masyarakat untuk berperilaku hidup bersih dan sehat<br />

dengan tidak mencemari siring/sungai, yang masih digunakan sebagian penduduk untuk aktivitas<br />

mandi, gosok gigi, mencuci piring dan pakaian, dll.<br />

Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari pertemuan ketua RT di Talang Benih dan <strong>Dinas</strong><br />

<strong>Kesehatan</strong> dalam rangka pengenalan program STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat).<br />

Banner ini diserahkan kepada ke 2 lurah tersebut saat peresmian kantor Bapedalda dan<br />

Kebersihan di Terminal Simpang Nangka, tanggal 18 Februari 2009. Peresmian kantor tersebut<br />

juga diramaikan dengan aktivitas bakti sosial kerjasama PKK dan <strong>Dinas</strong> <strong>Kesehatan</strong> dengan<br />

pelayanan : sunat masal, pengobatan umum, pelayanan kesehatan gigi, cek golongan darah,<br />

donor darah serta yan KB.<br />

SATUKAN TEKAD MENYEHATKAN RAKYAT 22

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!