05.05.2015 Views

Laporan Situasi HAM di Indonesia periode Januari-April 2013 - Elsam

Laporan Situasi HAM di Indonesia periode Januari-April 2013 - Elsam

Laporan Situasi HAM di Indonesia periode Januari-April 2013 - Elsam

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>HAM</strong> (Masih) dalam Ancaman:<br />

Menguatnya Militerisme dan Melemahnya Daya Penegakan <strong>HAM</strong><br />

internal yang <strong>di</strong>alaminya. Kalau tidak, demisionerkan semua komisioner <strong>periode</strong> tahun 2012-<br />

2017 dan melakukan pemilihan ulang (komisioner).<br />

2. Agar tetap memberi prioritas perhatian kepada kasus kekerasan negara dan kelompok<br />

intoleran, pelanggaran <strong>HAM</strong> masa lalu, dan sengketa lahan.<br />

3. Terus memberikan dukungan kepada korban pelanggaran <strong>HAM</strong>, khususnya berhubungan<br />

dengan upaya pemulihan bagi korban pelanggaran <strong>HAM</strong> berat, dan segera menyelesaikan<br />

sejumlah hambatan yang terja<strong>di</strong>.<br />

4. Mendesak pemerintah supaya meratifikasi OPCAT dan (pemerintah bersama DPR) menyusun<br />

UU Anti-Penyiksaan<br />

Sementara kepada Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), kami merekomendasikan<br />

agar:<br />

1. Dalam pengungkapan kasus-kasus penyiksaan dan pelanggaran <strong>HAM</strong> lainnya, LPSK<br />

hendaknya memaksimalkan fungsi perlindungan terhadap saksi dan korban.<br />

2. Agar memaksimalkan peran dalam memberikan bantuan me<strong>di</strong>s dan rehabilitasi psikososial<br />

bagi korban pelanggaran <strong>HAM</strong> berat.<br />

V. Kepada Komunitas Pembela <strong>HAM</strong><br />

1. ELSAM mendorong komunitas pembela <strong>HAM</strong> agar tetap bersemangat dalam memperjuangkan<br />

<strong>HAM</strong>, terutama dalam konteks menguatnya militerisme dan melemahnya daya penegakan<br />

<strong>HAM</strong> yang tengah berlangsung dan punya kecenderungan meningkat belakangan ini.<br />

Belajar dari pengalaman, kami percaya bahwa perubahan/perbaikan situasi-kon<strong>di</strong>si <strong>HAM</strong><br />

adalah mungkin, bahkan niscaya. Para aktivis dan pembela <strong>HAM</strong> tetap perlu untuk terus<br />

berjuang dan melakukan kerja-kerja <strong>HAM</strong> <strong>di</strong> daerahnya, seperti melakukan pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan<br />

<strong>HAM</strong> dan penguatan kapasitas warga, memperbaiki keterwakilan politik demi pemajuan<br />

<strong>HAM</strong>, mendorong kinerja yang baik dan berperspektif <strong>HAM</strong> dari pejabat publik, mendorong<br />

reformasi lembaga penegak hukum dalam konteks pemajuan <strong>HAM</strong>, dan sebagainya. Seperti<br />

sebelumnya, kami tetap berpegang pada motto bahwa: better to light a candle than curse the<br />

darkness 57 . Lebih baik menyalakan lilin daripada mengeluh karena gelap.<br />

57 Disampaikan oleh Peter Benenson, pen<strong>di</strong>ri Amnesty International, pada perayaan Hari Hak Asasi Manusia 10<br />

Desember 1961. Lihat http://www.phrases.org.uk/meanings/207500.html<br />

/ 40 /

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!