10.07.2015 Views

strategi nasional pencegahan dan pemberantasan korupsi - UNDP

strategi nasional pencegahan dan pemberantasan korupsi - UNDP

strategi nasional pencegahan dan pemberantasan korupsi - UNDP

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

tersebut perlu dilakukan melalui berbagai kampanyeyang memberikan ruang bagi masyarakat untuk turutberpartisipasi dalam upaya <strong>pemberantasan</strong> <strong>korupsi</strong>.Salah satu kanal utamanya adalah melalui pendidikan<strong>dan</strong> internalisasi budaya anti <strong>korupsi</strong> di lingkunganPemerintah, swasta, masyarakat, maupun pemangkukepentingan lainnya. Jejaring pendidikan anti <strong>korupsi</strong> <strong>dan</strong>perguruan tinggi atau pusat kajian anti<strong>korupsi</strong> juga perludikembangkan seiring dengan perkuatan sanksi sosial.Gerakan sosial anti <strong>korupsi</strong> perlu diintegrasikandengan nilai-nilai anti <strong>korupsi</strong> dalam sistem budaya lokal.Dengan demikian, selain tercipta pemahaman terhadapperilaku-perilaku koruptif, pembangunan karakter bangsayang berintegritas <strong>dan</strong> anti <strong>korupsi</strong> diharapkan juga akanmemperkuat gerakan anti <strong>korupsi</strong> beserta sanksi sosialnya.TujuanMemperkuat setiap individu dalam mengambilkeputusan yang etis <strong>dan</strong> berintegritas, selain juga untukmenciptakan budaya zero tolerance terhadap <strong>korupsi</strong>.Masyarakat diharapkan menjadi pelaku aktif <strong>pencegahan</strong><strong>dan</strong> <strong>pemberantasan</strong> <strong>korupsi</strong> sehingga mampu memengaruhikeputusan yang etis <strong>dan</strong> berintegritas di lingkungannya,lebih luas dari dirinya sendiri.31

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!