13.03.2015 Views

Edisi 3 - Kanwil Kemenag Provinsi Kalimantan Selatan

Edisi 3 - Kanwil Kemenag Provinsi Kalimantan Selatan

Edisi 3 - Kanwil Kemenag Provinsi Kalimantan Selatan

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

maka itu hanya dimaksudkan sebagai nalarisasi untuk menjelaskan masalah.<br />

Namun demikian pula perlu digarisbawahi bahwa sajian ini sama sekali tidak<br />

bermaksud untuk menggurui melainkan hanya sebagai informasi dengan<br />

demikian apa yang kita inginkan bersama dapat terpenuhi melalui forum ini,<br />

kendatipun dalam batas yang minimal.<br />

Generasi Muda dan Masa Depan Aqidah<br />

1. Generasi Muda<br />

Apa yang dimaksud dengan generasi muda ternyata tidak hanya mereka<br />

yang disebut kawula muda saja seperti remaja tetapi jauh dari itu. Secara<br />

gamblang yang dinamakan generasi muda adlah mereka yang bukan<br />

termasuk generasi tua, pengertian ini juga bersifat relatif. Sedangkan<br />

batasan generasi tua itu sendiri adalah mereka yang sudah mencapai usia<br />

35 tahun keatas dengan demikian dari segi usia generasi muda adalah<br />

orang orang yang berumur dibawah 35 tahun termasuk didalamnya<br />

bayi,balita,remaja,pemuda, dan dewasa. Namun yang ditekankan dalam<br />

pembahasan ini dibatasi para remaja saja terutama bagi mereka yang<br />

duduk dibangku SD dan SLTP dan SLTA jadi pada dasarnya remaja itu,<br />

hanya satu bagian saja dari istilah generasi muda. Akan tetapi hal ini tidak<br />

berarti mengecilkan arti dan makna kepeloporan remaja itu sendiri sebagai<br />

salah satu potensi generasi muda. Karena remaja juga generasi muda maka<br />

remaja pun layak disebut generasi penerus artinya mereka yang punya<br />

peran tersendiri dalam kelangsungan perjuangan dan pembangunan agama,<br />

bangsa dan negara.<br />

2. Aqidah dan masa Depannya<br />

Aqidah dapat diartikan dengan sendi sendi dasar atau prinsi[p prinsip yang<br />

paling asasi dalam ajaran agama.dan dala hal ini agama yang kita maksud<br />

adalah agama islam.karena itu aqidah islam maksudnya ialah hal hal yang<br />

prinsipil sekali. Umpamanya kepada Allah SWT, kepada malaikat,Nabi dan<br />

Rasul allah, kepada Kitab Kitab Allah, pada qadha dan qadhar dan kepada<br />

hari kiamat. Sungguh pun demikian yang kita kehendaki dalamurutan ini<br />

adalah arti yang secar a umum, artinya menyangkut beberapa persoalan<br />

yang mendasar sensitif dalam ajaran agama. Dengan demikian pengertian<br />

agama yang mengacu pada sistem teologi sebagaiman ajuga yang berlaku<br />

34 Jurnal Penyuluh Bidang Penamas <strong>Kanwil</strong> <strong>Kemenag</strong> Prov. Kalsel

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!