13.03.2015 Views

Edisi 3 - Kanwil Kemenag Provinsi Kalimantan Selatan

Edisi 3 - Kanwil Kemenag Provinsi Kalimantan Selatan

Edisi 3 - Kanwil Kemenag Provinsi Kalimantan Selatan

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Dalam konteks pembinaan tauhid ini juga diupayakan untuk membersihkan<br />

kepercayaan sebelumnya yang kemungkinan masih bercampur atau bernuansa syirik. hal<br />

ini juga penting, sebab antara tauhid dengan syirik tidak bisa dicampuradukkan.<br />

Apabila akidah tauhid sudah tertanam dengan baik, maka langkah selanjutnya adalah<br />

bimbingan ibadah. Ibadah yang diprioritaskan tentu ibadah shalat, karena ia merupakan<br />

tiang agama. Untuk itu setiap muallaf perlu diberikan bimbingan tentang shalat, tidak saja<br />

tata caranya (kaifiyatnya), tetapi juga fadhilah, keutamaan atau hikmahnya. bersama<br />

dengan shalat juga perlu diberikan bimbingan zikir dan doa-doa pendek. Semua ini sangat<br />

penting, sebab shalat, zikir dan doa mengandung banyak manfaat, lebih-lebih bagi muallaf.<br />

Ketika menjalani proses perubahan agama (konversi agama), tak mustahil<br />

mereka mengalami kegoncangan jiwa. Maka shalat sangat berguna muntuk menanamkan<br />

ketenangan, kedamaian, jauh dari resah dan gelisah. ketika mereka mampu melaksanakan<br />

shalat, maka ketenangan akan terwujud. Buku ini dapat dijadikan pedoman penting dalam<br />

membina keberagamaan muallaf.<br />

Muslim muallaf juga perlu diberikan pelayanan administrasi. maksudnya, prosesi<br />

dan identitas keislaman mereka perlu dibuatkan berita acaranya dan didaftarkan kepada<br />

instansi terkait, khususnya Kementerian Agama kabupaten/kota. Prosesi keislaman<br />

itu boleh saja dilakukan di masjid, langgar atau di mana saja, tetapi ada dokumen yang<br />

berkuatan hukum sebagai bukti otentik keislaman muallaf tersebut.<br />

Tidak dapat dikesampingkan, muallaf perlu dibina dan diayomi, bagi yang ekonominya<br />

lemah perlu dibantu, sebab ketika masuk Islam mungkin mereka mengalami masalah dalam<br />

pekerjaan, keluarga dan sebagainya. Kelemahan dakwah Islam selama ini adalah kurangnya<br />

pembinaan terhadap muallaf, khususnya di segi sosial ekonomi. Semua ini penting untuk<br />

diperhatikan tidak saja bagi instansi pemerintah terkait, tertapi juga para ulama, guru<br />

agama, para penyuluh agama dan tokoh masyarakat. (Ahmad Barjie B).<br />

96 Jurnal Penyuluh Bidang Penamas <strong>Kanwil</strong> <strong>Kemenag</strong> Prov. Kalsel

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!