01.06.2015 Views

Kelas_10_Ekonomi_1_Sri_nur_mulyani

Kelas_10_Ekonomi_1_Sri_nur_mulyani

Kelas_10_Ekonomi_1_Sri_nur_mulyani

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Proses terbentuknya harga pasar.<br />

1. Secara praktik<br />

Adanya proses tawar-menawar antara penjual dan pembeli di suatu<br />

pasar dan harga disetujui oleh kedua belah pihak sehingga harga pasar<br />

disebut harga objektif.<br />

2. Dalam tabel permintaan dan penawaran<br />

Apabila pada harga tertentu jumlah permintaan dan jumlah penawaran<br />

sama, harga pasar disebut harga keseimbangan. Misalnya, diketahui data<br />

permintaan dan penawaran suatu barang sebagai berikut.<br />

No. Permintaan Penawaran Harga<br />

1. 5.000 kg 1.000 kg Rp<strong>10</strong>.000,00<br />

2. 4.000 kg 2.000 kg Rp20.000,00<br />

3. 3.000 kg 3.000 kg Rp30.000,00<br />

4. 2.000 kg 4.000 kg Rp40.000,00<br />

5. 1.000 kg 5.000 kg Rp50.000,00<br />

Maka, dapat disimpulkan bahwa harga pasar adalah Rp30.000,00 yang<br />

terjadi pada saat jumlah permintaan dan penawaran sama, yaitu 3.000 kg.<br />

3 . Dalam grafik permintaan dan penawaran<br />

Dengan pendekatan ini kita perlu membuat kurva permintaan dan<br />

kurva penawaran terlebih dahulu. Apabila kita gabungkan kedua kurva<br />

tersebut, akan didapatkan titik potong antara kurva permintaan dan kurva<br />

penawaran. Titik itulah yang menunjukkan harga pasar atau harga<br />

kesimbangan (equilibrium price), yang dilambangkan dengan huruf E.<br />

Dari data di atas dapat dibuat grafik sebagai berikut.<br />

P<br />

50.000<br />

D<br />

S<br />

40.000<br />

30.000<br />

20.000<br />

E<br />

<strong>10</strong>.000<br />

S<br />

D<br />

0 <strong>10</strong>00 2000 3000 4000 5000 Q<br />

Permintaan dan Penawaran serta Terbentukn a Harga Pasar<br />

83

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!