24.02.2017 Views

Indonesia+CG+Roadmap

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

ROADMAP TATA KELOLA PERUSAHAAN INDONESIA<br />

INDONESIA CORPORATE GOVERNANCE ROADMAP<br />

9<br />

2015. Di antara berbagai inisiatif tersebut, ASEAN<br />

Corporate Governance Scorecard (ASEAN CG<br />

Scorecard) diperkenalkan sebagai suatu alat untuk<br />

memeringkat kinerja tata kelola perusahaan publik<br />

dan terbuka di ASEAN.<br />

Inisiatif ASEAN CG Scorecard, yang bertujuan untuk<br />

mengukur dan meningkatkan efektivitas dari<br />

implementasi prinsip-prinsip tata kelola perusahaan,<br />

diluncurkan sejak tahun 2011. Indonesia bersamasama<br />

dengan 5 (lima) negara anggota ACMF lainnya<br />

(Malaysia, Philippines, Singapore, Thailand and<br />

Vietnam) sepakat untuk mengadopsi kriteria yang<br />

merupakan penjabaran lebih rinci dari prinsipprinsip<br />

tata kelola perusahaan yang diterbitkan<br />

OECD sebagai acuan penilaian untuk ASEAN CG<br />

Scorecard. Penilaian ASEAN CG Scorecard didasarkan<br />

pada dokumentasi yang dapat diakses oleh publik,<br />

dan bertujuan agar dapat disusun suatu kumpulan<br />

perusahaan publik di kawasan ASEAN dengan tata<br />

kelola yang baik, dan dapat dipromosikan kepada<br />

investor manca negara. Berdasarkan hasil penilaian<br />

di tahun 2012 dan 2013, terdapat peningkatan yang<br />

signifikan dalam tata kelola emiten di Indonesia.<br />

Namun, masih terdapat beberapa aspek yang<br />

memerlukan perbaikan, terutama terkait dengan<br />

informasi agenda dan hasil RUPS, informasi pada<br />

situs web emiten, dan proses nominasi direksi dan<br />

dewan komisaris.<br />

Governance Scorecard (ASEAN CG Scorecard)<br />

has been introduced as a tool to rate corporate<br />

governance performance of publicly listed<br />

companies in ASEAN.<br />

The ASEAN CG Scorecard initiative, which aims<br />

to measure and improve the effectiveness of<br />

the implementation of corporate governance<br />

principles, was launched in 2011. Indonesia,<br />

Malaysia, Philippines, Singapore, Thailand and<br />

Vietnam have agreed to adopt criteria for more<br />

detailed elaboration of corporate governance<br />

principles issued by the OECD as a reference for<br />

the assessment of the ASEAN CG Scorecard. The<br />

ASEAN CG Scorecard assessment is based on<br />

documentation accessible by the public, and aims<br />

to develop a collection of public companies in the<br />

ASEAN region with good governance and that<br />

can be promoted to foreign investors. Based on<br />

assessment results in 2012 and 2013, there has<br />

been significant improvement in the governance<br />

of issuers in Indonesia. However, there are<br />

still several aspects which need improvement,<br />

primarily related to information of AGM agenda<br />

and results, information on issuer’s web site, and<br />

the nomination process of board of directors and<br />

board of commissioners.<br />

B. TUJUAN<br />

Sebagaimana telah dijelaskan di atas, meskipun<br />

sudah banyak usaha yang dilakukan untuk<br />

mengembangkan dan memperbaiki tata kelola<br />

perusahaan di Indonesia, namun demikian hasil<br />

penilaian lembaga internasional memperlihatkan<br />

bahwa masih banyak yang harus diperbaiki.<br />

Lebih jauh, fokus penilaian lembaga internasional<br />

pada umumnya adalah terhadap perusahaan<br />

yang informasinya dapat diakses secara terbuka.<br />

Kedua hal itulah yang melatarbelakangi perlunya<br />

disusun suatu roadmap perbaikan tata kelola<br />

perusahaan, khususnya Emiten dan Perusahaan<br />

Publik di Indonesia. Diharapkan apabila tata kelola<br />

Emiten dan Perusahaan Publik sudah baik, maka<br />

hal tersebut dapat memacu perusahaan Indonesia<br />

lainnya untuk memperbaiki tata kelolanya. Perbaikan<br />

tata kelola pada akhirnya juga diharapkan dapat<br />

meningkatkan kinerja Emiten dan Perusahaan Publik<br />

B. OBJECTIVES<br />

As explained above, although many efforts have<br />

been made ​to develop and improve corporate<br />

governance in Indonesia, assessment results<br />

by international institutions show that there<br />

is still much to be improved. Furthermore, the<br />

focus of international institutions is in general on<br />

companies where information can be accessed<br />

publicly. Those two issues lead to a need for<br />

a roadmap to improve corporate governance,<br />

especially Issuers and Public companies in<br />

Indonesia. It is expected that if the governance<br />

of Issuers and Public Companies are improved,<br />

then it can spur other Indonesian companies to<br />

improve their governance. Improved governance is<br />

ultimately expected to improve the performance<br />

of Issuers and Public Companies in particular and<br />

other Indonesian companies in general.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!