02.07.2013 Views

teknik struktur bangunan jilid 3

teknik struktur bangunan jilid 3

teknik struktur bangunan jilid 3

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

1. lingkup pekerjaan dan peraturan <strong>bangunan</strong><br />

9.3. Pendirian Jembatan<br />

Pada waktu perencanaan harus diperhatikan bahwa pemasangan<br />

harus dapat dikerjakan semudah-mudahnya. Setiap jembatan yang akan<br />

dibuat mempunyai rencana pemasangan tersendiri (Gambar 9.44)<br />

tergantung keadaan setempatnya seperti ketersediaan jalan untuk<br />

memasukkan bagian-bagian jembatan tersebut, ruang kerja pada tempat<br />

dibangunnya, tempat perletakan bahan-bahannya, serta apakah<br />

pelaksanaan pem<strong>bangunan</strong> tersebut akan mengganggu lalu lintas dan<br />

sebagainya.<br />

Biaya pemasangan atau pelaksanaan merupakan bagian penting dari<br />

biaya pem<strong>bangunan</strong> secara keseluruhan. Kondisi ini terkadang membuat<br />

konstruksi yang lebih mahal menjadi pilihan dengan pertimbangan<br />

konstruksi menjadi lebih ringan sehingga lebih mudah pemasangannya.<br />

470<br />

Gambar 9.44. Metode pendirian;<br />

(a) truck crane dan bent erection, (b) launching erection (c) cable<br />

erection; dan (d) cantilever erection<br />

Sumber: Chen & Duan, 2000

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!