13.07.2015 Views

PUSTAHA - USUpress - Universitas Sumatera Utara

PUSTAHA - USUpress - Universitas Sumatera Utara

PUSTAHA - USUpress - Universitas Sumatera Utara

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Pustaha: Jurnal Studi Perpustakaan dan Informasi, Vol.2, No.2, Desember 2006atau departemen biasanya menjadi cabangdari perpustakaan induk. Dengan dukunganinfrastruktur jaringan kampus dan perangkatlunak aplikasi perpustakaan terintegrasi,manajemen dan operasional perpustakaandapat dilakukan dengan lebih mudah danefisien.Penyelenggaraan perpustakaan sebagai suatuorganisasi harus dilakukan secara mandiridengan pengertian seluruh sumberdayaperpustakaan dikelola secara internaltermasuk manajemen keuangannya. Olehkarena itu, organisasi perpustakaan harusterdiri dari sejumlah bagian. Organisasitersebut dapat terdiri dari kepala, tata usaha,pengadaan, pengatalogan, pelayanan pengguna,manajemen koleksi, dan perpustakaan cabang.Setiap bagian dapat terdiri dari sejumlah timyang beranggotakan tiga hingga enam orangsesuai kebutuhan.Jika organisasi perpustakaan digabungkandengan pelayanan sistem informasi, sepertiyang dilakukan pada beberapa perguruantinggi belakangan ini, maka pelayanan sisteminformasi menjadi satu bidang tersendiriselain perpustakaan. Dalam organisasi yangsering disebut information services biasanyaterdapat dua wakil kepala yang bertangungjawabuntuk masing-masing bidang.Penyatuan kedua organisasi yang sebelumnyaterpisah ini dilakukan dengan alasan efisiensidan kemudahan koordinasi. Perkembanganpesat sumberdaya elektronik dan ketergantunganperpustakaan yang semakin tinggi terhadapsistem jaringan merupakan salah satu alasanpenyatuannya.KeuanganPerpustakaan perguruan tinggi harus memilikisumber pendanaan yang tetap denganpengelolaan sendiri oleh perpustakaan. Sepertidisebutkan di atas, besarnya anggaran belanjaperpustakaan berkisar lima persen dari totalbelanja operasional perguruan tinggiinduknya. Anggaran belanja ini diperoleh darilembaga induknya yang berasal dari berbagaisumber pendanaan. Beberapa perpustakaandewasa ini membebankan anggaran perpustakaanlangsung kepada mahasiswa dalam bentuk feeyang langsung dikutip oleh perguruan tinggipada saat diterima menjadi mahasiswa baru.Perpustakaan biasanya tidak diperkenankanmengenakan tarif langsung kecuali untukpelayanan ekstra seperti penggunaan printeratau fotokopi.Alokasi anggaran perpustakaan dapatmenggunakan pola 50:25:25 persen masingmasinguntuk koleksi, staf, danperalatan/operasional. Setiap rupiah yangdibelanjakan oleh perpustakaan harus disertaidengan pertanggung-jawaban yang tinggi. Isuakuntabilitas semakin penting karena bagianterbesar dari belanja perpustakaan adalahbersumber dari masyarakat. Alokasi anggaranbelanja sebaiknya didasarkan pada kepentingankelompok pengguna yaitu departemen atauprogram studi atau mata kuliah. Dengandemikian diharapkan departemen akan lebihaktif dalam memberikan masukan untukpengadaan bahan pustaka sehingga hasilnyabenar-benar berpengaruh besar terhadappeningkatan kualitas pembelajaran di masingmasingdepartemen.Anggaran belanja yang dihabiskanperpustakaan untuk pengadaan buku dibagidengan jumlah buku yang dipinjam dalamsatu tahun, akan menunjukkan biayapeminjaman satu buah buku. Demikian jugahalnya dengan penggunaan jurnal elektronik.Biaya berlangganan setahun dibagikan denganjumlah artikel yang di-download (hardcopyatau softcopy), akan diperoleh harga satuanartikel. Suatu perhitungan sederhanamenunjukkan bahwa fee yang dibayarkan olehmahasiswa pemanfaatannya lebih efisiendibandingkan dengan jika dibelanjakan sendirioleh mahasiswa.Pengembangan KoleksiPengembangan koleksi adalah prioritas utamadalam suatu perpustakaan. Pemilihan koleksimerupakan kunci pengembangan koleksi.Kerja sama yang baik antara dosen danpustakawan adalah suatu hal yang sangatmenentukan dalam pemilihan koleksi. Untukitu pola komunikasi yang efisien dan efektifperlu dikembangkan sehingga pertukaraninformasi antara kedua belah pihak dapatberlangsung secara berkelanjutan.Halaman 68

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!