13.07.2015 Views

PUSTAHA - USUpress - Universitas Sumatera Utara

PUSTAHA - USUpress - Universitas Sumatera Utara

PUSTAHA - USUpress - Universitas Sumatera Utara

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Pustaha: Jurnal Studi Perpustakaan dan Informasi, Vol.2, No.2, Desember 2006pengguna, maka pengguna akan cenderunguntuk memanfaatkan layanan tersebut dansebaliknya.Selanjutnya, tindakan yang dilakukan olehpengguna dalam mengatasi kesulitankesulitanyang sering ditemuinya dalam temukembali informasi menggunakan katalogonline, sebagian besar atau sekitar 60,22%menanyakan kepada staf perpustakaan.Hanya sebagian kecil pengguna dalammengatasi kesulitan yang ditemuinya dalampemanfaatan katalog online bertanya kepadateman, dan tidak melakukan apa-apa ataulangsung menutupnya serta beralih kelayananpenelusuran lainnya (katalog kartu).2. Faktor EksternalTanggapan pengguna terhadap kecepatankatalog online dalam menampilkan koleksiyang dicari, hampir setengah penggunamengungkapkan bahwa katalog online cepatmenampilkan koleksi, yakni antara 5-10menit. Sementara 45,16% dari penggunamengungkapkan bahwa mereka merasakankatalog online lambat menampilkan koleksiyang dicari. Hal ini terkait dengan spesifikasikomputer yang digunakan untuk operasionalkatalog online.Di sisi lain, kenyamanan dalam pemanfaatankatalog online menunjukkan bahwa sebagianbesar pengguna mengungkapkan bahwafasilitas dan kondisi ruangan tidak nyamandalam pemanfaatan layanan katalog onlinedan hanya sebagian kecil yang menyatakannyaman dalam memanfaatkan katalog online.Kenyamanan dalam pemanfaatan layanankatalog online menyangkut kebersihan ruangan,tata letak perlengkapan dan kesesuaian alatdengan karakteristik pengguna.Peran staf perpustakaan dalam melayanikebutuhan informasi pengguna merupakansalah satu faktor yang mempengaruhipengguna dalam pemanfaatan layanan katalogonline. Peran staf perpustakaan dalammelayani kebutuhan informasi pengguna,terlihat bahwa sebagian besar penggunamenyatakan bahwa staf perpustakaan kurangmembantu dalam melayani kebutuhaninformasi pengguna. Hanya sekitar 41,92%yang menyatakan bahwa staf perpustakaanberperan (membantu) dalam menemukaninformasi yang dibutuhkan.Peran staf perpustakaan dalam melayanikebutuhan informasi pengguna berkaitandengan pengetahuan, keterampilan dankemampuan terhadap berbagai hal yangberkaitan dangan koleksi dan fasilitas layanankatalog online. Stoakly (Asrukin, 1994: 21)menyatakan bahwa staf perpustakaan sangatberperan dalam memenuhi kebutuhan informasipengguna. Peran staf perpustakaan merupakansalah satu faktor yang mempengaruhi penggunadalam pemanfaatan layanan perpustakaan. Untukitu, staf perpustakaan diharapkan memilikipengetahuan, keterampilan dan kemampuantentang koleksi dan fasilitas layanan yang adapada perpustakaan tersebut.3. Keterkaitan antara Faktor Internal danEksternalUntuk melihat hubungan atau keterkaitanantara faktor internal dan eksternal dilakukantabulasi silang untuk indikator yangmempengaruhi pengguna dalam pemanfaatankatalog online. Keterkaitan antara pengetahuanpengguna dan frekuensi pemanfaatan layanankatalog online. Pada umumnya penggunamenyatakan bahwa mereka sudah mengetahuiadanya fasilitas layanan katalog online dansebanyak 37,63% pengguna memanfaatkankatalog online 1-2 kali dalam sebulan. Hal inimenunjukkan bahwa frekuensi pemanfaatankatalog online tidak dipengaruhi olehpengetahuan pengguna.Keterkaitan antara kemampuan penggunadalam mengoperasikan katalog online danfrekuensi pemanfaatannya. Sebanyak 29,41%pengguna menyatakan bahwa mereka sangatmampu menggunakan katalog online denganfrekuensi pemanfaatan 3-4 kali dalam sebulan.Hal ini menunjukkan bahwa kemampuandalam pengoperasian katalog online tidakmempengaruhi pengguna dalam pemanfaatanlayanan katalog online tersebut.Keterkaitan antara kemudahan penggunaankatalog online dan frekuensi pemanfaatannya.Sebanyak 17,65% menyatakan bahwapenelusuran menggunakan katalog onlineHalaman 86

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!