13.07.2015 Views

yesaya: sang nabi dan jamannya, pasal 1-39 - Free Bible Commentary

yesaya: sang nabi dan jamannya, pasal 1-39 - Free Bible Commentary

yesaya: sang nabi dan jamannya, pasal 1-39 - Free Bible Commentary

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

TOPIK KHUSUS : PENGKUDUSANPB menegaskan bahwa ketika orang-orang berdosa datang kepada Yesus dalam pertobatan <strong>dan</strong> iman,mereka secara instan dibenarkan <strong>dan</strong> disucikan. Ini adalah posisi baru mereka dalam Kristus. KebenaranNyatelah diberikannya pada mereka (Rom 4). Mereka dinyatakan benar <strong>dan</strong> kudus (tindakan forensik Allah).Namun PB juga mendorong orang-orang percaya kepada kesucian <strong>dan</strong> pengkudusan. Hal ini adalah suatu posisiteologis dalam karya paripurna Yesus Kristus <strong>dan</strong> suatu panggilan menjadi seperti Kristus dalam sikap <strong>dan</strong>tindakan dalam kehidupan sehari-hari. Sebagaimana keselamatan adalah suatu anugerah cuma-cuma <strong>dan</strong> gayahidup yang mengorbankan segalanya, demikian pula pengkudusan.Tanggapan Mula-mulaKeserupaan dengan Kristus yang BertumbuhKis. 20:23; 26:18 Romans 6:19Roma 15:16 II Kor. 7:1I Kor. 1:2-3; 6:11 Ef. 1:4; 2:10II Tes. 2:13 I Tes. 3:13; 4:3-4,7; 5:23Ibr. 2:11; 10:10,14; 13:12 I Tim. 2:15I Pet. 1:12 II Tim. 2:21Ibr. 12:14I Pet. 1:15-16 "Mereka meninggalkan TUHAN" Secara harfiah adalah "berpaling ke belakang" (BDB 30, lih. 44:25).Kami akan mengatakan, "mereka sengaja berpaling membelakangi-Nya" (Lih. ay 2).NASKAH NASB (UPDATE) :1:5-65 Di mana kamu mau dipukul lagi,kamu yang bertambah murtad?Seluruh kepala sakit<strong>dan</strong> seluruh hati lemah lesu.6 Dari telapak kaki sampai kepalatidak ada yang sehat:bengkak <strong>dan</strong> bilur <strong>dan</strong> luka baru,tidak dipijit <strong>dan</strong> tidak dibalut<strong>dan</strong> tidak ditaruh minyak.1:5 Di sini umat Tuhan dipersonifikasikan sebagai individu yang sakit secara fisik. Ini adalah contoh yang baikdari penyakit fisik sebagai metafora bagi dosa (Lih.53:4-6; Maz. 103:3; Hos. 5:13). Penyembuhan fisik bukanbagian dari janji penebusan dosa, tetapi pengampunan penuh <strong>dan</strong> lengkap! Dosa <strong>dan</strong> penyakit berhubungan(Lih.Yoh. 9:2; Yakobus 5:5). "Di mana" NKJV, NRSV, TEV, NIV, RSV, <strong>dan</strong> ASV menerjemahkan ini dengan benar sebagai "mengapa"(BDB 752 II), yang berfokus pada alasan untuk tetap melanjutkan pemberontakan. "kamu yang bertambah murtad" Verba ini (BDB 414, 418 KB, Hiphil IMPERFECT) menunjukkan sikapberulang <strong>dan</strong> pemberontakan terus menerus terhadap Allah akan jelas terungkap. "Seluruh kepala. .. seluruh hati ". Paralelisme ini menunjukkan keseluruhan pribadi (pikiran, motif, <strong>dan</strong>tindakan). Kalimat kedua juga ditemukan di Yer. 8:18 <strong>dan</strong> Rat. 1:22, yang menunjukkan itu adalah ungkapanbiasa.19

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!