08.02.2017 Views

20151005_MajalahDetik_201

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

INTERVIEW<br />

pun dinilai masih mampu mengendalikan<br />

Partai Komunis Indonesia. Mungkin bisa<br />

dikatakan Jepang menaruh simpati pada<br />

nasionalisme Sukarno.<br />

Saat Dewi datang ke Jepang pada Januari 1966,<br />

di media ada isu, mungkin Bung Karno akan ikut.<br />

Kalau Bung Karno meminta, saya kira Jepang<br />

akan menerima.<br />

DIDIK DWI HARYANTO/DETIK TV<br />

Setelah Perang Dunia II, kan Jepang dalam<br />

pengawasan Amerika. Kedekatan dengan<br />

Sukarno tak menjadi masalah?<br />

Posisi Jepang dengan Amerika memang<br />

berbeda terhadap Indonesia. Padahal, kalau<br />

hal lain, hampir sehaluan. Artinya, Jepang<br />

bersimpati ke Sukarno tapi Amerika tidak<br />

suka. Namun Amerika membiarkan posisi<br />

Jepang seperti itu. Karena mereka ingin<br />

memanfaatkan posisi Jepang. Melalui Jepang,<br />

Amerika bisa mendapatkan informasi. Kadangkadang<br />

kalau ingin menyampaikan sesuatu<br />

pada Indonesia bisa melalui Jepang. Jadi Jepang<br />

boleh dikatakan dimanfaatkan.<br />

Ketika Bung Karno dikucilkan Soeharto,<br />

ada upaya dari Jepang untuk meringankan<br />

beban Sukarno?<br />

Tidak. Justru karena itu Dewi kecewa pada<br />

MAJALAH DETIK 5 - 11 OKTOBER <strong>201</strong>5

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!