07.08.2017 Views

Majalah GREAT ISS Vol 2 No. 6 Agustus 2017

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Perayaan Ulang Tahun<br />

Karyawan Mei<br />

TANGERANG - Penyelenggaraan pesta<br />

ulang tahun karyawan pada Mei terasa<br />

berbeda. Perayaan yang digelar pada 31<br />

Mei <strong>2017</strong> tersebut diiringi dengan acara<br />

ngabuburit dan buka bersama, seiring<br />

dengan masuknya bulan Ramadhan.<br />

Ornamen khas Timur Tengah seperti bulan,<br />

bintang, dan unta, menjadikan ruang<br />

kafetaria lantai 2 Graha <strong>ISS</strong> semakin kental<br />

dengan nuansa ‘Arabian Night’.<br />

Pada momen kebersamaan itu, CEO beserta<br />

jajaran manajemen turut bersukacita<br />

bersama karyawan <strong>ISS</strong> Indonesia yang<br />

berulang tahun. Pada kesempatan tersebut,<br />

EVP Chief Financial Officer, Benny Joesoep<br />

berkesempatan memberikan sambutan.<br />

Beliau mengungkapkan bahwa bulan Mei<br />

menjadi istimewa baginya karena di bulan<br />

ini putrinya juga berulang tahun. Sebagai<br />

penutup, Robi Cahyadi, General Manager<br />

Metro 5 memimpin doa bagi seluruh Great<br />

Performer yang berulang tahun.<br />

The Best Employee 78,<br />

Great Journey of Great People<br />

TANGERANG – Acara penganugerahan<br />

tahunan bagi karyawan, “The Best<br />

Employee (TBE)” ke-78 berlangsung pada<br />

22 Mei <strong>2017</strong> lalu dengan mengusung<br />

tema Great Journey of Great People. Pada<br />

penyelenggaraan tahun ini divisi Specialized<br />

Service menjadi tuan rumah. Berbeda dari<br />

penyelenggaraan sebelumnya, terdapat<br />

dua kategori tambahan dalam perhelatan<br />

TBE tahun ini, yaitu Apple Award dan HSE<br />

Award. Dalam penyelenggaraan acara<br />

tersebut, <strong>ISS</strong> Indonesia kedatangan tamu<br />

istimewa yaitu Direktur Operasional PT<br />

Cussons Indonesia, Snowerdi Sumardi, yang<br />

hadir dan memberikan testimoni untuk<br />

Team Leader Terminal 3 Ultimate Bandara<br />

Soekarno Hatta, Dian Wijaya, yang berjasa<br />

dalam mengembalikan tas Snowerdi yang<br />

sempat hilang. Penyanyi bersuara alto,<br />

Judika, serta beberapa kesenian asal Betawi<br />

–seperti Tanjidor, Abang Jampang, dan<br />

karakter <strong>No</strong>ni Belanda—membuat acara<br />

TBE ke-78 ini tak terlupakan.<br />

18 <strong>Vol</strong>. 2 - <strong>No</strong>. 06 | <strong>Agustus</strong> <strong>2017</strong> | <strong>GREAT</strong> <strong>ISS</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!