07.08.2017 Views

Majalah GREAT ISS Vol 2 No. 6 Agustus 2017

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>ISS</strong> SCHOOL OF LIFE<br />

Nanang Sumaryadi | Supervisor Security PT. Schenker Petroloc Utama<br />

<strong>ISS</strong> ADALAH MILIK KITA<br />

Sebagai lulusan siswa SLTA, Nanang<br />

Sumaryadi tidak pernah menyangka dirinya<br />

mampu mencapai jabatan Supervisor<br />

Security <strong>ISS</strong> Indonesia. Perjalanan karirnya<br />

di <strong>ISS</strong> Indonesia bermula ketika seorang<br />

Facility Manager mengatakan padanya<br />

tentang keunggulan <strong>ISS</strong> Indonesia sebagai<br />

perusahaan besar dalam menghargai<br />

karyawan dan memberikan jenjang karir<br />

yang jelas. “Dulu saya ga percaya. Apa iya<br />

<strong>ISS</strong> berbeda dari perusahaan lain,” kenang<br />

pria kelahiran Lampung ini.<br />

Namun ucapan rekan tersebut terbukti<br />

benar. Nanang merasakan sendiri dampak<br />

positif yang ia alami saat bergabung <strong>ISS</strong><br />

Indonesia sejak 2012 silam. Khususnya<br />

manfaat proteksi dari asuransi kesehatan<br />

yang disediakan oleh perusahaan untuk<br />

Nanang dan seluruh anggota keluarganya..<br />

Penggemar minuman dawet ayu ini pun<br />

menceritakan keuntungan lain yang ia<br />

rasakan setelah bergabung dengan <strong>ISS</strong><br />

Indonesia. Menurutnya <strong>ISS</strong> Indonesia<br />

mengajarinya banyak ilmu, misalnya saja<br />

dalam mengatur keuangan agar tidak<br />

boros, serta penerapan sikap disiplin dalam<br />

bekerja. Selain itu, Nanang pun mengakui<br />

<strong>ISS</strong> Indonesia mengajarinya bekerja<br />

dengan pendekatan the power of the<br />

human touch. Bahwa pekerjaan sekuriti<br />

tidak hanya menjaga keamanan area, tapi<br />

juga memahami kebutuhan pelanggan<br />

dan melayaninya dengan hati.<br />

“Saya juga dituntut untuk bertindak<br />

layaknya seorang yang berwirausaha.<br />

Kalau orang bekerja di pabrik, biasanya<br />

dia hanya bersikap sebagai karyawan<br />

pabrik, sehingga saat pabriknya<br />

mengalami perluasan maka perubahan<br />

yang dirasakan oleh karyawan tersebut<br />

hanyalah mengenai kenaikan gaji saja.<br />

Berbeda dengan <strong>ISS</strong>. <strong>ISS</strong> memiliki salah<br />

satu nilai, yaitu entrepreneurship. Artinya,<br />

memandang perusahaan ini layaknya<br />

perusahaan milik kita sendiri, sehingga<br />

maju atau tidaknya perusahaan adalah<br />

tergantung sikap dan tindakan kita. Kalo<br />

target <strong>ISS</strong> Indonesia berkembang, kita juga<br />

dituntut untuk berkembang,” ungkapnya<br />

lagi.<br />

Selain itu, seiring dengan perubahan<br />

hidupnya menjadi lebih mapan, Nanang<br />

pun merasakan perubahan persepsi<br />

tentang dirinya dari lingkungan sekitar<br />

menjadi lebih positif. Ia mengaku<br />

kini orang-orang sekitarnya kini lebih<br />

menghargainya. Terlebih lagi, Nanang<br />

kerap memberi informasi lowongan<br />

kerja kepada tetangga sehingga mereka<br />

memiliki pekerjaan.<br />

“Di <strong>ISS</strong> Indonesia banyak<br />

orang hebat, hebat karena<br />

jiwa mereka yang menjunjung<br />

tinggi kejujuran..”<br />

Nanang Sumaryadi<br />

Pria yang menggemari nasi goreng ini pun<br />

berharap dapat menularkan semangatnya<br />

kepada rekan kerjanya. Ia pun ingin<br />

perusahaan yang telah menggugah<br />

hidupnya ini bisa menjadi lebih<br />

berkembang. “Di <strong>ISS</strong> Indonesia banyak<br />

orang hebat, hebat karena jiwa mereka<br />

yang menjunjung tinggi kejujuran dan<br />

mendapatkan apresiasi dengan adanya<br />

penghargaan Golden Heart Award. Saya<br />

harap orang mengetahui itu sehingga <strong>ISS</strong><br />

Indonesia lebih dikenal lagi dan menjadi<br />

yang terbaik,” tutupnya.<br />

<strong>Vol</strong>. 2 - <strong>No</strong>. 06 | <strong>Agustus</strong> <strong>2017</strong> | <strong>GREAT</strong> <strong>ISS</strong><br />

27

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!