26.03.2023 Views

Bermain Berbasis Buku-PAUD

Bermain Berbasis Buku-PAUD

Bermain Berbasis Buku-PAUD

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Contoh Asesmen berikut ini dapat diterapkan untuk kegiatan berbasis buku,

pada bab 3.1, Woli Ingin Melihat Dunia.

Guru dapat memilih salah satu cara yang dirasa paling sesuai dan paling

memungkinkan untuk dilakukan.

a. Catatan Anekdot

Kelompok: Merah

Nama Anak: Puspa

Tanggal/Waktu/Tempat

16 Mei 2021

09.14

Kelas

Tahun Ajaran: 2020/2021

Peristiwa

Puspa sedang mengamati adegan Woli

yang sedang berusaha keluar rumah.

Puspa berkata, “Woli mirip aku saat ingin

belajar sepeda roda dua. Aku berusaha

terus sampai bisa.”

Kemudian, beberapa anak lain ikut

bercerita tentang pengalaman saat

pantang menyerah dalam melakukan

sesuatu.

Catatan di atas memperlihatkan kemampuan anak dalam menemukan keterkaitan

suatu peristiwa dengan pengalamannya sendiri.

Pengalaman anak tersebut juga menjadi inspirasi bagi anak lain untuk melakukan

hal yang sama.

b. Hasil Karya

Salah satu kegiatan yang dilakukan berdasarkan buku Woli Ingin Melihat Dunia

adalah merajut atau melakukan kegiatan bermain lainnya dengan menggunakan

benang. Berikut ini adalah karya nyata anak saat bermain dengan benang.

Gambar 4.2 Anak belajar merajut

Sumber Foto: Ni Ekawati/TK Bintang Permata Denpasar Bali, 2021

128 Buku Panduan Guru Belajar dan Bermain Berbasis Buku untuk Satuan PAUD

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!