02.07.2013 Views

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Rangkuman<br />

134<br />

b. Permukaan luar kedua silinder itu dilapisi dengan bahan yang berbeda<br />

sedemikian rupa. Gesekan antara pita karet dan silinder B menyebabkan pita<br />

karet bermuatan negatif. Gesekan pita karet dengan silinder A menyebabkan<br />

pita karet bermuatan positif.<br />

c. Dengan demikian, gerak pita karet ke atas selalu membawa muatan negatif<br />

dan gerak pita ke bawah membawa muatan positif.<br />

d. Muatan negatif pada pita karet mengalir melalui ujung lancip penghantar Y<br />

ke bola logam berongga S.<br />

e. Muatan-muatan bola itu menempati permukaan luar bola, sedangan di<br />

permukaan dalam bola tidak terdapat muatan.<br />

f. Muatan yang terus-menerus dibawa oleh pita karet itu berkumpul di<br />

permukaan luar bola sehingga jumlahnya semakin besar.<br />

g. Muatan positif yang dibawa oleh pita karet ke bawah mengalir melalui ujung<br />

lancip penghantar X ke dinding alas. Karena alas dihubungkan dengan bumi<br />

muatan positif langsung ke tanah.<br />

h. Banyaknya muatan yang terkumpul pada permukaan bola S menimbulkan<br />

beda potensial tinggi antara bola dan tanah. Hal itu dapat ditunjukkan dengan<br />

cara mendekatkan penghantar lain yang dibumikan pada bola S. Apabila jarak<br />

antara penghantar dan bola semakin dekat, timbullah loncatan listrik yang<br />

menyerupai kilat.<br />

1. Elektron bermuatan negatif, proton bermuatan positif dan neutron tidak<br />

bermuatan atau netral.<br />

2. Dua muatan listrik sejenis akan tolak-menolak dan tidak sejenis akan tarik<br />

menarik.<br />

3. Hukum Coulumb menyatakan: “Besarnya gaya tolak-menolak atau tarikmenarik<br />

antara dua benda bermuatan listrik sebanding dengan besar muatan<br />

benda masing-masing dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak antara<br />

kedua benda”. Secara matematis dituliskan.<br />

Ilmu Pengetahuan Alam <strong>IX</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!