02.07.2013 Views

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

216<br />

Berdasarkan konsep di atas dapat dibuat alat yang digunakan <strong>untuk</strong> mengubah<br />

energi gerak menjadi energi listrik. Alat yang digunakan <strong>untuk</strong> mengubah energi<br />

gerak menjadi energi listrik disebut generator atau dinamo.<br />

Generator dibedakan menjadi 2, yaitu:<br />

a. Generator yang menghasilkan gaya gerak listrik induksi bolak-balik disebut<br />

generator arus bolak-balik.<br />

b. Generator yang menghasilkan gaya gerak listrik induski searah disebut dengan<br />

generator arus searah.<br />

a. Generator Arus Bolak-Balik<br />

Generator arus bolak-balik terdiri atas sebuah kumparan dan sepasang kutub<br />

magnet kuat, dua buah cincin geser dan dua buah sikat penyambung arus.<br />

Perhatikan di bawah, tiap ujung kawat kumparan dihubungkan pada sebuah<br />

cincin-cincin tersebut. Pada tiap cincin geser menempel pada sebuah sikat<br />

penyambung arus.<br />

Sumber: Ilustrator<br />

Gambar: 8.11 Skema generator<br />

Bila kumparan diputar, maka dalam kumparan akan timbul gaya gerak listrik<br />

bolak-balik. Gaya gerak listrik bolak-balik ini jika dihubungkan dengan rangkaian<br />

luar, maka akan mengalir arus melalui kedua sikat secara bergantian, yaitu: mulamula<br />

arus keluar melalui sikat pertama, sesaat kemudian melalui sikat kedua, sesaat<br />

kemudian melalui sikat pertama lagi, sesaat kemudian melalui sikat kedua lagi,<br />

demikian seterusnya sehingga dihasilkan arus induksi yang arahnya bolak-balik.<br />

Arus yang arahnya bolak-balik semacam ini disebut dengan arus bolak-balik, yang<br />

biasa disebut arus AC berasal dari bahasa Inggris Alternating Current.<br />

Ilmu Pengetahuan Alam <strong>IX</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!