02.07.2013 Views

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

ILMU PENGETAHUAN ALAM untuk Kelas IX SMP/MTs

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Bandingkan nilai hambatan kawat konstant dan kawat nikelin yang panjang<br />

dan diameternya sama! Dari data hasil percobaan dapat ditunjukan bahwa:<br />

a. Makin panjang kawat, makin besar hambatannya;<br />

b. Makin besar diameter kawat, makin kecil hambatannya;<br />

c. Kawat yang berbeda jenis, berbeda pula hambatannya.<br />

Jadi, nilai hambatan suatu bahan dipengaruhi oleh panjang, diameter dan jenis<br />

bahannya. Secara matematis dapat ditulis:<br />

Dimana:<br />

R = hambatan (resistensi), satuannya ohm (W)<br />

= hambat jenis, satuannya ohm.m<br />

A = luas penampang kawat, satuannya m 2<br />

l = panjang kawat, satuannya meter (m)<br />

Rumus di atas dapat diubah menjadi:<br />

Bila diketahui luas penampang kawat konstantan sebesar 1 mm 2 , maka 1 m<br />

kawat konstantan mempunyai hambatan sekitar 5 ohm, berarti nilai hambat jenis<br />

kawat konstantan sebesar:<br />

Listrik Dinamis<br />

= 5 ohm mm 2 /m<br />

Jadi, satuan hambat jenis atau resistivitas adalah ohm.mm 2 /m<br />

Bila luas penampang kawat menggunakan satuan meter persegi(m2 ), maka<br />

satuan hambat jenis dapat juga dalam satuan: ohm.m (ohm meter)<br />

1 ohm.m = 1 ohm m 2 /m, bila satuan m 2 , diubah ke dalam mm 2 ,<br />

maka di dapat:<br />

1 ohm.m2 /m = 1 ohm x 106 (mm2 /m) = 106ohm mm2 /m dan<br />

1 ohm.mm2 /m = 1 ohm x 10-6m2 /m = 10-6 ohm<br />

163

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!