12.03.2016 Views

Perekayasaan Sistem Antena

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

Sarana Pendidikan Teknologi Aceh 2016-2020

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

PEREKAYASAAN SISTEM ANTENA<br />

2.3 RANGKUMAN<br />

<strong>Antena</strong> Mobil HF diperkenalkan pertama kali pada tahun 1930-an oleh<br />

para anggota Amateur Radio. Namun sejak tahun 1970-an, dimana saat itu telah<br />

di ketemukan radio FM maka bergeser menjadi FM antena mobil. Saat itu <strong>Antena</strong><br />

mobil HF mulai ditinggalkan karena bentuknya yang relatif lebih besar ukurannya.<br />

<strong>Antena</strong> mobil HF harus memenuhi unsur sebagai berikut :<br />

1. Kokoh : artinya antena harus tetap tegak walaupun dipakai berjalan di<br />

jalan raya dengan kecepatan tinggi namun dengan goyangan yang<br />

sedikit, demikian juga saat berhenti mendadak.<br />

2. Stabil : artinya antena tidak boleh terlalu bergoyang saat di tikungan<br />

atau pengereman mendadak sehingga membahayakan orang lain di<br />

sekitarnya.<br />

3. Fleksibel : artinya mudah dipasang ditempat yang diinginkan di mobil<br />

4. Tahan terhadap cuaca : maksudnya tahan akibat yang ditimbulkan<br />

oleh cuaca yaitu angin, panas, hujan, salju dan es walau dalam<br />

kecepatan tinggi.<br />

5. Mudah di tune frekuensi kerjanya sesuai dengan yang diinginkan di<br />

band HF lainnya tanpa harus menghentikan kendaraan.<br />

6. Mudah dipasang tanpa mengubah bentuk kendaraan apalagi<br />

merubah peralatan keselamatan di mobil.<br />

7. Mudah dilepas jika diperlukan.<br />

8. Jadikan antena mobil se-efisien mungkin.<br />

Yang paling sederhana dari antena mobil HF adalah dirancang dengan ¼<br />

(¼ panjang gelombangnya). Walaupun model ini sebenarnya hanya praktis<br />

digunakan diatas band HF karena dimensi panjangnya<br />

Ketika kita bekerja di band frekuensi HF yang di frekuensi rendah, maka<br />

panjang fisik dari antena cambuk akan semakin tinggi. Ini akan menimbulkan<br />

masalah baru, karena dibeberapa daerah tinggi kendaraan ( termasuk dengan<br />

tinggi antenanya ) dibatasi sampai kira-kira 4 meter. Terutama saat kita<br />

memasuki gerbang tol, disana terpampang tinggi maksimum yang diperbolehkan.<br />

Lebih susah lagi jika masuk ke parkiran pusat perbelanjaan yang memiliki areal<br />

parkir yang sempit dan ketinggian atap yang pendek.<br />

21

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!