28.04.2013 Views

kebersamaan menuju keberlanjutan yang lebih baik - ADARO

kebersamaan menuju keberlanjutan yang lebih baik - ADARO

kebersamaan menuju keberlanjutan yang lebih baik - ADARO

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

32<br />

Keberlanjutan Bagi Adaro Indonesia [1.2] Laporan Keberlanjutan 2011<br />

Mengantisipasi Risiko [4.11]<br />

Pengelolaan risiko merupakan keharusan bagi kami pada<br />

setiap tahapan proses bisnis, mulai dari pembukaan<br />

lahan, penambangan, transportasi darat, proses<br />

pengisian batu bara ke kapal penampung, hingga<br />

pengiriman melalui laut ke pembeli. Dengan<br />

pengelolaan <strong>yang</strong> serius dan tepat, semaksimal mungkin<br />

kami mengantisipasi berbagai macam risiko sejak awal<br />

perencanaan dalam aspek ekonomi, sosial, dan<br />

lingkungan. Ini kami lakukan demi <strong>keberlanjutan</strong> Adaro<br />

Indonesia dan para pemangku kepentingan.<br />

Pola Cuaca <strong>yang</strong> Berubah<br />

Kondisi cuaca <strong>yang</strong> tidak terprediksi dapat berdampak<br />

negatif terhadap operasional sepanjang rantai pasokan<br />

batu bara. Dari aspek perencanaan dan operasi bisnis di<br />

industri pertambangan, tentu pola cuaca <strong>yang</strong> berubah<br />

sangat memengaruhi. Meski kami belum melakukan<br />

penghitungan secara keseluruhan, pada akhirnya secara<br />

ekonomi hal ini dapat mempengaruhi biaya operasional<br />

dan penerimaan. [EC2]<br />

PT Adaro Indonesia<br />

Kondisi tanah <strong>yang</strong> basah dan berlumpur serta jalanan<br />

<strong>yang</strong> licin meningkatkan risiko <strong>yang</strong> kami hadapi. Kami<br />

menjalankan sejumlah inisiatif untuk mengantisipasi<br />

cuaca <strong>yang</strong> kurang bersahabat, misalnya<br />

memprioritaskan pengeringan pit dengan sistem<br />

pengerukan tambahan untuk membersihkan lumpur<br />

dan meningkatkan kinerja mesin pompa untuk<br />

mengeringkan air. Cara lain adalah dengan pemasangan<br />

batu gunung di daerah tambang <strong>yang</strong> licin sehingga<br />

kegiatan produksi dapat dilakukan kembali dengan<br />

maksimal dan aman.<br />

Berdasarkan penilaian Tim K3, adanya pemasangan batu<br />

tersebut mampu menjamin proses kerja produksi,<br />

walaupun dalam cuaca hujan. Dengan teknik ini, potensi<br />

kehilangan 78.6 hari kerja akibat hujan dapat diturunkan<br />

menjadi 63.3 hari. Strategi tersebut dijalankan secara<br />

serius dengan koordinasi kerja <strong>yang</strong> efektif. Meski<br />

demikian, ketika cuaca terlalu ekstrim dan berbahaya,<br />

kami tidak segan-segan menghentikan proses<br />

penambangan dan transportasi batu bara demi<br />

keselamatan karyawan kami.<br />

POTENSI KEHILANGAN 78,6<br />

HARI KERJA AKIBAT HUJAN<br />

DAPAT DITURUNKAN MENJADI<br />

63,3 HARI<br />

Ketersediaan Energi<br />

Sebagai perusahaan <strong>yang</strong> menghasilkan komoditas<br />

energi, kami juga menyadari keterbatasan ketersediaan<br />

bahan bakar <strong>yang</strong> kami pakai untuk melakukan kegiatan<br />

perusahaan. Bahan bakar merupakan komponen biaya<br />

<strong>yang</strong> signifikan (sekitar 25%) dalam proses<br />

penambangan. Perubahan harga bahan bakar<br />

merupakan risiko <strong>yang</strong> harus kami hadapi karena kami<br />

mengelola sendiri biaya bahan bakar semua kontraktor<br />

penambangan. Untuk itu, kami mengajak seluruh pihak,<br />

termasuk kontraktor untuk berhemat dalam<br />

menggunakan bahan bakar. Selain itu, inisiatif<br />

penggunaan biodiesel <strong>yang</strong> kami produksi sendiri juga<br />

sudah dimulai untuk mengurangi ketergantungan pada<br />

bahan bakar minyak sebagai sumber energi.<br />

Pasokan Alat dan Sumber Daya Manusia<br />

Operasi teknis kami sangat bergantung kepada<br />

kemampuan Adaro Indonesia dan para kontraktor untuk<br />

mendapatkan alat berat, mesin, dan kebutuhan<br />

perlengkapan pertambangan lainnya. Di antaranya<br />

adalah excavator, dump truck, bulldozer, grader, hauling<br />

truck, fasilitas peremukan batu bara, sistem penanganan<br />

material, dan perlengkapan mekanisasi lain untuk<br />

Kiri:<br />

Yohanes, salah seorang karyawan Adaro Indonesia sedang<br />

berada di balik kemudi alat berat. Kinerja operasional Adaro<br />

indonesia bertumpu pada sumber daya manusia berkualitas<br />

dan alat berat <strong>yang</strong> bisa diandalkan.<br />

Kanan:<br />

Karyawan Adaro Indonesia bekerja di laboratorium biodiesel.<br />

inisiatif menggunakan biodiesel ini mulai dijalankan sebagai<br />

salah satu cara menghindari ketergantungan bahan bakar<br />

minyak.<br />

Bawah:<br />

Truk pengangkut batu bara di areal pertambangan Adaro<br />

Indonesia. Dengan adanya perubahan pola cuaca <strong>yang</strong><br />

ekstrim dan kondisi jalan <strong>yang</strong> licin, Adaro Indonesia perlu<br />

mengatur strategi penambangan dan pengangkutan.<br />

pemeliharaan alat dan fasilitas. Untuk memastikan<br />

pasokan alat, pada tahun 2011 kami secara resmi<br />

membuat kesepakatan pasokan jangka panjang dengan<br />

sejumlah pemasok terkemuka untuk alat berat <strong>yang</strong><br />

dikirimkan hingga tahun 2014. Dalam rangka melindungi<br />

mesin, alat berat, kendaraan, dan fasilitas serta<br />

infrastruktur kami <strong>yang</strong> sudah ada, kami juga<br />

menggunakan jasa asuransi.<br />

Tentu saja kegiatan operasional kami bertumpu pada<br />

kualitas sumber daya manusia. Mulai dari operator mesin,<br />

alat berat, kendaraan, hingga per<strong>baik</strong>an dan perawatan<br />

di lapangan membutuhkan sumber daya manusia <strong>yang</strong><br />

andal. Dalam memastikan ketersediaan sumber daya<br />

manusia, kami melakukan berbagai pelatihan melalui<br />

Adaro Institute dan perekrutan sumber daya manusia<br />

dari wilayah setempat. Ini sesuai dengan strategi<br />

<strong>keberlanjutan</strong> kami untuk memberi dampak positif bagi<br />

masyarakat sekitar sekaligus menjaga hubungan <strong>yang</strong><br />

harmonis dengan pemangku kepentingan, khususnya<br />

komunitas lokal.<br />

PT Adaro Indonesia<br />

33

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!