12.07.2015 Views

PANDUAN ETIKA MEDIS - World Medical Association

PANDUAN ETIKA MEDIS - World Medical Association

PANDUAN ETIKA MEDIS - World Medical Association

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Jika pasien tidak sadarkan diri atau tidak dapat menyatakan keinginannya, sedapat mungkinharus tetap mendapatkan ijin dari wakil yang secara hukum sah dan relevan. Jika wakil yangsah secara hukum tidak ada, namun tindakan medis harus segera dilakukan, ijin dari pasienmungkin dapat dianggap sudah ada, kecuali jika jelas dan tidak ada keraguan berdasarkanekspresi atau keyakinan yang jelas dari pasien sebelumnya bahwa dia akan menolak tindakanyang akan dilakukan dalam keadaan ersebut.Masalah timbul jika mereka yang menyatakan bahwa merekalah yang sesuai sebagai wakilpasien seperti anggota keluarga tidak setuju diantara mereka sendiri, atau jika mereka setuju,keputusan yang diambil bukanlah keputusan terbaik sesuai kepentingan pasien di mata dokter.Dalam situasi yang pertama dokter dapat bertindak sbagai mediator, namun jika tetap tidakterjadi kesepakatan, dapat dipecahkan dengan jalan lain seperti voting atau menyerahkankepada anggota keluarga yang paling tua. Dalam hal terjadi perdebatan antara wakil pasiendengan dokter. Declaration on the Rights of the Patients menawarkan saran sebagai berikut:“Jika wakil pasien yang sah secara hukum atau orang yang telah ditunjuk pasien melarangsuatu tindakan untuk dilakukan sedangkan berdasarkan pendapat dokter adalah untukkepentingan terbaik pasien sendiri, dokter harus menolak keputusan tersebut di dalam institusihukum yang relevan atau melalui institusi lain”.Prinsip-prinsip dan prosedur ijin berdasarkan pengetahuan dan pemahaman (informedconsent) yang telah dibahas hanya dapat diterapkan kepada wakil sebagaimana kepada pasienyang membuat keputusan sendiri. Dokter mempunyai tugas yang sama untuk memberikansemua informasi yang diperlukan untuk mengambil keputusan. Hal ini juga termasukmenerangkan diagnosis, prognosis, dan regimen terapi yang kompleks dengan bahasasederhana, sehingga yakin bahwa wakil yang ditunjuk paham dengan berbagai pilihantindakan yang ada, termasuk baik buruknya tindakan tersebut, menjawab pertanyaan yangdiajukan, dan memahami apapun keputusan yang diambil dan jika mungkin juga alasannya.Kriteria prinsip yang digunakan dalam mengambil keputusan tindakan apa yang terbaik bagipasien yang tidak kompeten adalah apa yang mungkin pasien inginkan jika memangdiketahui. Keinginan pasien dapat diketahui dari permintaan atau dapat juga telahdikomunikaiskan kepada wakil yang ditunjuk, dokter, atau anggota lain dalam tim perawatankesehatan. Jika keinginan tersebut tidak dapat diketahui tindakan yang diambil haruslahsepenuhnya hanya untuk kepentingan terbaik pasien dengan mempertimbangkan: (a)diagnosis dan prognosis pasien; (b) nilai-nilai yang diketahui; (c) informasi dari orang-orang

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!