26.09.2015 Views

Suhu Dan Kalor - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Suhu Dan Kalor - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Suhu Dan Kalor - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

celah<br />

(a)<br />

(b)<br />

a) Pemuaian zat padat<br />

Bila zat padat dipanaskan, maka suhunya naik dan memuai.<br />

Pemuaian yang dialami oleh zat padat adalah pemuaian panjang,<br />

pemuaian luas, dan pemuaian volume.<br />

Pemuaian panjang<br />

Beberapa zat padat seperti besi, aluminium, dan tembaga<br />

ternyata mengalami pemuaian yang berbeda ketika dipanaskan.<br />

Batang aluminium dan batang besi yang panjangnya sama, ketika<br />

dipanaskan dengan kenaikkan suhu yang sama, aluminium<br />

memuai lebih dari dua kali pemuaian besi.<br />

Perbedaan sifat muai berbagai zat ditentukan oleh koefisien<br />

muai panjang dari masing-masing zat itu sendiri. Apakah koefisien<br />

muai panjang itu? Perhatikan gambar di bawah ini.<br />

L 0<br />

? L<br />

L T<br />

Koefisien muai panjang (a) didefinisikan sebagai perbandingan<br />

antara pertambahan panjang zat (?L) dengan panjangnya semula<br />

(L o ), untuk setiap kenaikkan suhu sebesar satu satuan suhu (?T).<br />

Definisi ini ditulis dalam bentuk persamaan seperti berikut:<br />

Modul FIS.16 <strong>Suhu</strong> dan <strong>Kalor</strong> 28

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!