02.06.2013 Views

1aFSvkj

1aFSvkj

1aFSvkj

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Berdasarkan peta kontur yang ada, maka dapat diketahui tingkat<br />

kemiringan dari lokasi tersebut, dimana kemiringan dapat ketahui dengan<br />

menghitung besar sudut yang dibentuk antara bidang miring (jarak antara dua<br />

titik) dengan bidang datar, dimana untuk mengetahui jarak bidang datar dapat<br />

dihitung secara matematis dengan mengunakan rumus pitagoras. Dari hasil<br />

analisis terhadap peta kontur lokasi, maka tingkat kemiringan lokasi<br />

penangkaran adalah kemiringan 0 – 8% seluas ± 50% dari luas lahan, 8 –<br />

15% seluas ± 30% dan 15 – 20% seluas ± 20%.<br />

Hal ini sesuai dengan pendapat Root (1985), yang mengatakan bahwa<br />

garis dari kontur dapat menyatakan kemiringan suatu lokasi, dimana<br />

kemiringan merupakan perbandingan jarak antara dua titik dengan garis<br />

vertikal yang biasanya dinyakan dalam persentase. Dimana kemiringan<br />

menunjukkan 100% apabila sudut yang dibentuk antara garis vertikal dengan<br />

garis horizontal adalah 45 o .<br />

Berdasarkan data penyebaran dan habitat rusa secara alami ketinggian<br />

ini cukup mendukung kehidupan rusa timor (Cervus timorensis de Blainville).<br />

Selain itu rusa juga mampu beradaptasi dengan baik pada berbagai kondisi<br />

topografi. Namun untuk efisiensi dan efektifitas usaha penangkaran, lokasi<br />

kandang (unit-unit penangkaran) dibatasi pada areal yang memiliki<br />

kemiringan lereng kurang dari 30%. Kriteria ini digunakan agar tercapai<br />

efisiensi energi yang dikeluarkan rusa untuk pergerakan dan terjaminnya<br />

keselamatan induk-induk rusa yang sedang bunting. Hal ini diperkuat oleh<br />

Direktorat PPA (1978) yang menyatakan bahwa rusa timor ditemukan di<br />

dataran rendah hingga ketinggian 2.600 dpl.<br />

Secara rinci peta topografi lokasi penangkaran rusa timor (C. timorensis<br />

de Blainville) di Kampus IPB Darmaga dapat dilihat pada gambar 5.<br />

39

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!