02.06.2013 Views

1aFSvkj

1aFSvkj

1aFSvkj

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

memperhatikan jarak melarikan diri rusa (JMD, flight distance), yaitu<br />

jarak terdekat anata manusia dengan rusa yang dapat diterima oleh rusa<br />

sebelum rusa tersebut lari menghindar karena merasa terancam.<br />

Yang dimaksud dengan penangkapan adalah baik yang dilakukan<br />

di luar lokasi penangkaran untuk dijadikan bibit maupun rusa-rusa yang<br />

ada di dalam lokasi penangkaran untuk keperluan penanganan-<br />

penanganan tertentu seperti pengobatan, pemanenan/ pengambilan<br />

velvet, perangsangan birahi dan inseminasi buatan. Dalam pengertian iti<br />

juga termasuk penangkapan untuk keperluan pemanenan.<br />

Secara umum beberapa teknik penangkapan rusa yang dapat<br />

diterapkan adalah : penggiringan, penjeratan/pemerangkapan, dan<br />

pembiusan. Pemilihan teknik penengkapan tergantung dari tujuan<br />

penangkapan. Untuk tujuan pengobatan, velveting dan inseminasi<br />

buatan misalnya sejauh mungkin diusahakan untuk menggunakan teknik<br />

penangkapan yang memberikan resiko stres terkecil, yaitu dengan<br />

pembiusan. Tetapi untuk tujuan pemanenan biasa dilakukan dengan<br />

penggiringan atau penjeratan.<br />

b. Pengangkutan<br />

Apabila karena satu dan lain hal rfusa harus diangkut, maka<br />

didalam pengangkutan ada beberapa hal yang harus diperhatikan, karena<br />

sering terjadi kematian dan timbulnya penyakit akibat salah penanganan<br />

dalam pengangkutan. Beberapa hal yang perlu diperhatinan adalah :<br />

(1). Kondisi Rusa<br />

Jika rusa yang akan diangkut adalah jantan dewasa, sangat<br />

disarankan ranggah dalam pertumbuhan apapun dilakukan<br />

pemotongan terlebih dahulu, kecuali pada fase ranggah muda tidak<br />

lebih dari 10 cm. Hal ini dimaksudkan agar tidak terjadi rusa yang<br />

cidera. Selain itu pengangkutan rusa yang tidak beranggah<br />

menjadikan ukuran kotak angkut lebih kecil, sehingga praktis<br />

dalam pengangkutan.<br />

67

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!