02.07.2013 Views

Kata Kunci

Kata Kunci

Kata Kunci

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Petunjuk Penggunaan Buku<br />

Buku Praktis Belajar Biologi untuk Kelas XII ini terdiri atas delapan bab, yaitu<br />

Pertumbuhan dan Perkembangan, Metabolisme, Substansi Genetik, Reproduksi Sel,<br />

Pola Pewarisan Sifat Organisme, Mutasi, Evolusi, dan Bioteknologi. Berikut penyajian<br />

materi dan pengayaan yang terdapat dalam buku ini.<br />

1. Advance organizer ini menyajikan contoh penerapan/manfaat dari materi yang<br />

akan dipelajari, bersifat dialogis dan terkini.<br />

2. Soal Pramateri merupakan uji awal pengetahuan umum Anda yang mengacu<br />

kepada materi bab tersebut.<br />

3. Gambar dan ilustrasi ditampilkan dengan memadukan gambar dan ilustrasi<br />

yang bersesuaian dengan materi.<br />

4. Tugas Ilmiah merupakan tugas yang diberikan kepada Anda berkaitan dengan<br />

materi yang akan dipelajari. Tugas ini mengajak Anda untuk berpikir kritis,<br />

kreatif, dan inovatif.<br />

5. Kegiatan merupakan sarana untuk memperkuat dan memperdalam konsep<br />

yang Anda kuasai.<br />

6. Kegiatan Semester merupakan tugas semester yang dikerjakan secara<br />

berkelompok.<br />

7. Soal Penguasaan Materi berisi tentang pertanyaan yang terdapat di setiap<br />

akhir subbab.<br />

8. Peta Konsep berguna sebagai acuan untuk Anda dalam mempermudah<br />

mempelajari materi dalam bab.<br />

9. Evaluasi Materi Bab merupakan sarana evaluasi dalam memahami materi<br />

pelajaran dalam satu bab.<br />

10. Evaluasi Materi Semester merupakan sarana evaluasi dalam memahami<br />

materi pelajaran dalam satu semester.<br />

11. Evaluasi Materi Akhir Tahun merupakan sarana evaluasi dalam memahami<br />

materi pelajaran dalam satu tahun.<br />

12. Wawasan Biologi berisi informasi menarik dan terkini yang berkaitan dengan<br />

materi bab.<br />

13. Tokoh Biologi memuat ilmuwan Biologi yang berjasa di bidangnya.<br />

14. <strong>Kata</strong> <strong>Kunci</strong> merupakan kunci dari suatu konsep dalam materi yang akan<br />

memudahkan Anda untuk mengingat konsep tersebut.<br />

15. Apendiks merupakan lampiran yang berisi kunci jawaban dan sistem metrik.<br />

16. Kamus Biologi merupakan kamus kecil kata-kata penting dalam materi pada<br />

akhir buku. Anda dapat melihat penjelasan beberapa istilah di kamus kecil ini.<br />

17. Indeks berisi rujukan kata-kata dalam bab yang memudahkan Anda dalam<br />

pencarian kata-kata penting.<br />

v

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!